This Author published in this journals
All Journal Menara Ilmu
Faradila Tri Utami, SKM, M Kamali Zaman, SKM. M.KL
LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGELOLAAN SAMPAH DIPASARBARU SELATPANJANG KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI TAHUN 2017 Faradila Tri Utami, SKM, M Kamali Zaman, SKM. M.KL
Menara Ilmu Vol 11, No 77 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 77, Oktober 2017
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v11i77.380

Abstract

Sampah di lingkungan Pasar Baru Selatpanjang dapat mengandung berbagai penyebab penyakit sehingga sampah harus diolah terlebih dahulu sebelum dibuang, agar lingkungan tidak menjadi tempat penyebaran penyakit.Untuk itu penulis mencoba melihat lebih dalam lagibagaimana pelaksanaan pengelolaan sampah di PasarBaru Selat panjang Kabupaten KepulauanMeranti. Penelitian ini bersifat kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan pengelolaan sampah lingkungan Pasar Baru Selatpanjang yaitu: pemilahan, pengumpulan, pengangkutan, pengolahan, dan pemrosesan akhir pada Pasar Baru Selatpanjang Kabupaten Kepulauan Meranti. Hasil penelitian didapatkan bahwa Sistem pengelolaan sampah di Pasar Baru Selatpanjang Kabupaten Kepulauan Meranti secara umum masih belum memenuhi syarat kesehatan terlihat pada hasil penelitian yang di lakukan pada Pasar Baru Selatpanjang Kabupaten KepulauanMeranti, Penelitian Sampah dilakukan pada 2 (dua) tempat yaitu:Pasar buah dan Sayuran serta Pasar Ikan dan Daging. Sistem pengelolaan sampah di Pasar Baru Selatpanjang KabupatenKepulauan Meranti secara umum masih belum memenuhi syarat kesehatan sehubungan dengan sarana danprasarana pengelolaan sampah tidak dapat di fungsikan lagi seperti tempat sampah yang bocorhingga menyebabkan sampah berserakan. Diharapkan kepada pihak terkait pengelola pasardapat meningkatkan fasilitas-fasilitas yang diperlukan dalam pengelolaan sampah sepertipeningkatan jumlah tempat sampah, pengadaan kantong plastik, dan melakukan koordinasidengan petugas yang menangani sampah dan kepada petugas untuk dapat melaksanakanpemisahan antara sampah organic dan non organik.DaftarPustaka : 12 (2004-2014)Kata Kunci : Pengelolaansampah, TPA, composting, sanitary landfill