This Author published in this journals
All Journal Menara Ilmu
-, Dewi Susilaningsih
LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN SIKAP DAN MOTIVASI PERAWAT DENGAN TINDAKAN PENCEGAHAN DEKUBITUS DI IRNA NON BEDAH (NEUROLOGI) RSUP. DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2016 -, Dewi Susilaningsih
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.537

Abstract

Tindakan pencegahan dekubitus di RSUP. DR. M. Djamil Padang dinilai kurang terlihat dariangka kejadian dekubitus yang terus meningkat yaitu sebanyak 33 kasus pada tahun 2014 dansebanyak 47 kasus pada tahun 2015. Kejadian ini lebih tinggi terjadi pada ruangan neurologiyaitu sebanyak 15 orang di ruang neurologi pada tahun 2015, hal ini menunjukan kurangnyatindakan pencegahan yang dilakukan. Kejadian dekubitus merupakan Salah satu indikatormutu pelayanan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan sikap dan motivasiperawat dengan tindakan pencegahan dekubitus di Ruang Neurologi RSUP. DR M. DjamilPadang .Jenis penelitian analitik dengan desain cross sectional study. Populasi dalampenelitian ini adalah semua perawat pelaksana yang bertugas di IRNA Non Bedah (Neurologi)RSUP. Dr. M. Djamil Padang berjumlah 51 orang denganteknik sampel adalah total sampel.Penelitian dilakukan pada bulan Februari – September . Data dikumpulkan secara angketdengan kuesioner dan diolah dengan langkah-langkah editing, coding, entry, cleaning dandianalisa secara univariat untuk menunjukkan distribusi frekuensi dan analisis bivariatmenggunakan uji statistik Chi-Square dengan tingkat kepercayaan 95% α = 0,05.Hasilpenelitian didapatkan bahwa 31,4% perawat tidak melakukan tindakan pencegahan dekubitus,37,3%perawat memiliki sikap negatif, 29,4% perawat memiliki motivasi yang rendah. Adahubungan antara sikap, dan motivasi dengan dengan tindakan pencegahan dekubitus di IRNANon Bedah (Neurologi) RSUP. DR M. Djamil Padang .Diharapkan perawat pelaksana untuklebih meningkatkan lagi upaya pencegahan dekubitus seperti, melakukan mika-miki padapasien setiap 2 jam sekali, penggunaan lotion dan produk perawatan kulit lainnya agar kulitpasien tetap lembab dan memberikan pendidikan kesehatan pada keluarga pasien tentang carapencegahan dekubitus, sehingga keluarga dapat berperan dalam pencegahan dekubitus. Untukpeneliti selanjutnya agar meneliti tentang faktor-faktor lain yang berhubungan dengan tindakanpencegahan dekubitus seperti hubungan penghargaan dan peran keluarga dengan upayapencegahan dekubitus.