Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata

Analisis Beban Kerja Mental Karyawan Human Resources Development di Aston Banyuwangi Hotel & Conference Center Hartanti, Leny Istya; Mukti, Masetya; Cardias, Esa Riandy
Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata Vol. 7 No. 1 (2024): Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jmpp.v7i1.76790

Abstract

Aston Banyuwangi Hotel & Conference Center is the first hotel in Banyuwangi under the management of Archipelago International and was established on May 9, 2018. In the Human Resources department at the hotel there is often overtime experienced by employees, so that the work done is less effective and efficient. This is because the work obtained is not in accordance with what is expected so that it will have an impact on the mental state experienced by employees due to the workload they experience. The purpose of this study was to analyze the measurement of mental workload in HRD employees. The research approach used is Mixed Method with Sequential explanatory designs. The results of mental workload measurements from all respondents fall into the "very high" mental workload category, namely for Human Resources Manager (HRM) with a value of 86, Human Resources Officer (HRO) with a value of 82, and Security Leader (SL) with a value of 85.33.
Analisis Kebutuhan Tenaga Kerja Di PT Blutama Imawangi Tour and Travel Banyuwangi Lestari, Fika Feby Ayu; Mukti, Masetya; Cardias, Esa Riandy
Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata Vol. 7 No. 1 (2024): Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jmpp.v7i1.76791

Abstract

PT Blutama Imawangi Tour and Travel memiliki karyawan yang berjumlah 1 orang pada divisi operasional yaitu sebagai marketing, accounting dan tour division. Kondisi ini mengindikasi adanya beban kerja yang dirasakan oleh karyawan tersebut. Penelitian ini dilakukan untuk menjadi acuan dalam menentukan kebutuhan tenaga kerja yang harus dipenuhi oleh PT Blutama Imawangi Tour and Travel. Penelitian ini menggunakan responden yaitu karyawan divisi operasional PT Blutama Imawangi. Jenis penelitian ini menggunakan data analisis kuantitatif deskriptif yang terdiri dari analisis beban kerja, analisis kebutuhan tenaga kerja, analisis absensi tenaga kerja, dan analisis turnover dengan menggunakan teknik analisis WLA dan WFA. Penelitian ini menunjukkan hasil waktu kerja karyawan divisi operasional sebesar 1.070 menit/ hari atau 17 jam dengan hasil tersebut PT Blutama kekurangan jam kerja produktif. Sehingga berdasarkan hasil perhitungan beban kerja tersebut PT Blutama membutuhkan 3 orang karyawan pada divisi operasional.
Pengaruh Marketing Mix Terhadap Keputusan Tamu Menginap di Luminor Hotel Banyuwangi izza, Mubalighoh Aqidatul; Zazilah, Auda Nuril; Mukti, Masetya
Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata Vol. 7 No. 1 (2024): Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jmpp.v7i1.76864

Abstract

Latar belakang penelitian ini disebabkan karena adanya persaingan bisnis lingkup perhotelan khususnya di Banyuwangi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara parsial dan simultan unsur marketing mix (product, price, place, promotion, dan people) terhadap keputusan tamu menginap di Luminor Hotel Banyuwangi. Jenis penelitian ini tergolong dalam penelitian kuantitatif. Data yang digunakan berasal dari 100 responden yang ditentukan secara purposive sampling (tamu yang sedang menginap atau pernah menginap) dengan menyebarkan kuesioner. Metode penelitian ini menggunakan teknik uji instrumen data (validitas dan reliabilitas), uji asumsi klasik (normalitas, multikolinearitas, dan heteroskedastisitas), serta uji hipotesis (uji regresi linear berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji t (parsial), dan uji f (simultan)). Hasil penilitian ini menunjukkan bahwa variabel price dan place tidak berpengaruh terhadap keputusan tamu menginap sedangkan variabel product, promotion, dan people berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan tamu menginap. Kemudian diperoleh hasil dari kelima variabel yang berpengaruh terhadap keputusan tamu menginap.