This Author published in this journals
All Journal Jurnal Kesehatan
Puasa, Rony Rony
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IDENTIFIKASI TELUR SOIL TRANSMITTED HELMINTH PADA FECES ANAK-ANAK MENGGUNAKAN METODE FLOTASI DI DESA NUSLIKO KECAMATAN WEDA KABUPATEN HALMAHERA TENGAH Puasa, Rony Rony
Jurnal Kesehatan Vol 12 No 2 (2019): Jurnal Kesehatan Poltekkes Kemenkes Ternate
Publisher : UPPM Politeknik Kesehatan Kemenkes Ternate, Maluku Utara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (191.595 KB) | DOI: 10.32763/jurnal kesehatan.v12i2.163

Abstract

Kecacingan merupakan masalah kesehatan yang tersebar luas baik di daerah tropis maupun subtropis. Prevalensi cacingan di Indonesia pada umumnya sudah menyebar secara luas, baik di daerah pedesaan maupun di daerah perkotaan, terutama pada golongan penduduk yang kurang mampu, dengan sanitasi buruk. Spesies utama yang banyak menginfeksi masyarakat adalah cacing gelang (Ascaris lumbricoides), cacing cambuk (Trichuris trichiura) dan cacing kait (Necator americanus dan Ancylostoma duodenale). Desa Nusliko, Kecamatan Weda Kabupaten Halmahera Tengah  merupakan daerah yang penduduknya masih memiliki pengetahuan tentang kesehatan yang rendah, sehingga memungkinkan untuk terjadi penularan penyakit kecacingan. Tujuan Penelitian ;untuk mengidentifikasi  telur Soil Trasmitted Helmither menggunakan Metode Flotasi pada anak ? anak usia 6 ? 12 tahun. Metode Penelitian :  penelitian Deskriptif, dengan menggunakan metode pemeriksaan Flotasi, dengan jumlah sampel feces 40.                Hasil :  positif  telur cacing  Soil transmitted Helmith  pada 12 anak (30%) dan 28 anak (70%) negatif, sedangkan distribusi berdasarkan  spesies pada anak yang positif yakni ; Ascaris lumbricoides              6 anak (50 %), Trichuris trichiura 3 anak                 (25 %),  Mix (Ascaris lumbricoides dan Trichuris trichiura )     2 anak (17 %) dan Mix (Ascaris lumbricoides, Trichuris trichiura dan hookwoom ) 1 anak (  8%).   Kesimpulan : positif  telur cacing  Soil transmitted Helmith  pada 12 anak (30%) dan 28 anak (70%) negatif