Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Penentuan harga obligasi dan teori tingkat bunga

Pengaruh Dolar Singapura dan Fluktuasi Inflasi Terhadap Pergerakan Harga IHSG Surahman, Arif; Mangasa Tua, Rudy Bodewyn
Jurnal SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan dan Investasi) Vol 4, No 1 (2020): Jurnal SEKURITAS
Publisher : Prodi Manajemen Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (810.303 KB) | DOI: 10.32493/skt.v4i1.6779

Abstract

Penelitian dibuat  untuk menyelidiki bagaimana fluktuasi harga Dolar Singapura dan fluktuasi Inflasi Indonesia dapat berpengaruh terhadap pergerakan harga IHSG. Kami menggunakan data bulanan, selama 31 bulan yang diambil menggunakan data sekunder dari internet. Kami menggunakan uji regresi dan mendapatkan hasil yang berbeda dengan penelitian-penelitian yang dilakukan oleh Jayanti dkk. (2014) serta Sathyanarayana dan Garbesa (2018), yang menemukan bahwa fluktuasi nilai Inflasi Indonesia tidak berpengaruh signifikan terhadap IHSG. Berlawanan dengan temuan-temuan mereka, penelitian kami telah menemukan adanya hubungan yang negatif signifikan terhadap fluktuasi Inflasi terhadap Indeks Indonesia (IHSG). Selain itu, kami juga menemukan bahwa Dolar Singapura berpengaruh signifikan negatif terhadap IHSG.