Faqih, Abdul Haris
Institut Teknologi Telkom Purwokerto

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM INFORMASI REPORTING CURICULUM VITAE KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT BERBASIS WEBSITE DI PT. PINS INDONESIA Faqih, Abdul Haris; Laksana, Tri Ginanjar; Febriati, Atik
JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika) Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : STKIP PGRI Tulungagung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (210.243 KB) | DOI: 10.29100/jipi.v3i1.659

Abstract

PT. PINS Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dibidang internet of things dengan kantor cabang yang tersebar dibeberapa kota besar di Indonesia. pengolahaan data karyawan dari PT. PINS Indonesia masih belum maksimal dikarenakan belum terdapat sebuah sistem informasi pelaporan curriculum vitae yang digunakan untuk divisi Human Capital guna mempermudah proses pencarian dan pencetakan data diri karyawan yang akan melakukan proses kenaikkan jabatan dan pengangkatan karyawan tetap. Oleh karena itu dibutuhkan sebuah sistem informasi reporting curriculum vitae yang berfungsi sebagai sebuah sistem yang dapat mempercepat proses pencarian data serta pencetakkan dokumen curriculum vitae karyawan PT. PINS Indonesia. Dalam proses pengembangan sistem informasi ini, penulis menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). Pertimbangan penulis dalam memilih metode RAD dikarenakan pada proses pengembangan menggunakan metode RAD dapat dilakukan dengan cepat dan tepat diterapkan pada studi kasus sistem informasi reporting curriculum vitae yang tidak memiliki sistem yang kompleks sehingga proses pengembangan dapat dilakukan dengan waktu yang singkat