Satuki, Satuki
Fakultas Hukum Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Lumajang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA TANGGUNGJAWAB PRODUSEN MELALUI PENINGKATAN KUALITAS SUSU KAMBING ETAWA DI KECAMATAN SENDURO KABUPATEN LUMAJANG Lawado, Irma Sahvitri; Satuki, Satuki
Jurnal Pengabdian Masyarakat IPTEKS Vol 1, No 2 (2015): JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT IPTEKS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (259.222 KB) | DOI: 10.32528/pengabdian_iptek.v1i2.264

Abstract

Pangan merupakan komponen dasar untuk mewujudkan sumber daya manusia yang berkualitas sehingga kegiatan pengabdian masyarakat dengan tema Tanggungjawab Produsen Melalui Peningkatan Mutu Susu Kambing Etawa di Kecamatan Senduro Kabupaten Lumajang secara umum bertujuan untuk memberikan perlindungan kepada konsumen khususnya konsumen susu kambing Etawa melalui upaya edukasinya yang lebih difokuskan kepada produsen susu kambing Etawa mengingat bahwa tingkat pemahaman para produsen susu kambing Etawa terhadap aspek higienitas dalam usaha produksinya, sangat perlu untuk dilakukan pembinaan, serta mengingat konsumen adalah selaku pihak yang mempunyai posisi tawar yang lemah karena sangat awam terhadap proses produksi susu segar kambing Etawa. Strategi yang digunakan adalah mengatasi permasalahan terkait tanggungjawab produsen susu kambing Etawa terhadap mutu produksinya sehingga tidak sampai membawa kerugian dan membahayakan bagi masyarakat yang mengkonsumsinya, yang disebabkan oleh dampak bakteri atau zat manfaat lainnya yang terkandung dalam susu.