Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

EFFISIENSI LOSSES BAHAN KIMIA SELAMA PERSIAPAN PROSES MENGGUNAKAN WHY ANALYSIS Rizki; Wilarso
TEKNOSAINS : Jurnal Sains, Teknologi dan Informatika Vol 7 No 2 (2020): TEKNOSAINS: Jurnal Sains, Teknologi dan Informatika
Publisher : LPPMPK-Sekolah Tinggi Teknologi Muhammadiyah Cileungsi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37373/tekno.v7i2.19

Abstract

Proses pembuatan ban kendaraan bermotor yang saat ini dipergunakan menggunakan bahan kimia untuk menggabungkan setiap struktur dalam ban hingga 350 elemen kimia, baik bahan organik maupun bahan non organik, Diantara bahan kimia tersebut bahan kimia dipsol yaitu bahan kimia yang mempenetrasi dan bereaksi dengan kain ban saat proses dipping dengan tujuan mendapatkan property adhesion antara kain ban dan karet. Pada prosesnya, saat pergantian batch dipsol dari MHT ke valve suplai, dipsol baru dialirkan ke jalur transfer untuk membersihkan sisa dipsol yang berada di jalur pemindahan, pada tahap ini seringkali dipsol terbuang di area MHT, dan akibatnya, estimasi dalam 1 tahun dipsol yang terbuang sebesar 11,520 kg. Isu lainnya adalah bahan dipsol yg tercecer / terbuang ke saluran air selokan dapat membahayakan lingkungan. Tujuan penelitian ini selain factor effisiensi adalah agar menjaga tidak terjadinya ceceran dipsol terbuang ke saluran akhir / sungai yg bisa menimbulkan kontaminasi air sungai, Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan & why analysis. Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa implementasi strategi yang dilakukan dapat menghemat biaya perbulan; 121 aktivitas/bulan ; 8 kg/aktivitas x 1.05 USD /kg ; 1,016.4 USD/bulan dan Dengan demikian, total penghematan biaya pada bulan november hingga desember 2018 adalah 2.032,8 USD. Solusi Pengolahan limbah harus diperhitungkan segala sesuatunya, agar bisa menghemat biaya dan mengurangi pencemaran lingkungan
SISTEM INFORMASI KOMODITAS HASIL BUMI PADA GAMPONG BLANG DALAM GEUNTENG BERBASIS ANDROID Amrullah; Rizki
Jurnal Elektro dan Informatika Vol 1 No 1 (2020): Maret 2020
Publisher : LPPM-UNIKI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (712.979 KB)

Abstract

Today's technology has developed rapidly and has an enormous influence on the world of information technology. The emergence of various types of applications that can provide convenience and benefits in the activities of human life. Agricultural information is one of the important factors in the production process of farming. Agricultural empowerment so far has generally not yet significantly empowered farmers. So far, farmers have not gotten the information well. This research aims to design and create an Android-based commodity information system application. This application is expected to be useful for farmers as a medium of information and communication to increase agricultural productivity, thus the welfare of the farmers' community will be better.Keywords: android, agriculture, information technology
Penilaian Hasil Pelatihan Mengenal Penyebab Halitosis dan Pencegahannya dengan Pemeliharaan Kesehatan Gigi Mulut pada Warga Apartemen French Walk, Jakarta Utara Indy Labaron; Dewi L. Margaretha; Yuniar Zen; Rizki; Julia Mustopa; Joanna N. Sumaji
JURNAL ABDIMAS KESEHATAN TERPADU Vol. 1 No. 1 (2022): Jurnal Abdimas Kedokteran Terpadu
Publisher : Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Trisakti bekerjasama dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1034.42 KB) | DOI: 10.25105/jakt.v1i1.13810

Abstract

Bad breath or halitosis is bad smell that come from mouth, which is a common problem that can cause anxiety and significant psychological distress. Potential causes of halitosis are pseudohalitosis, physiological dan pathological conditions. Usually, people are not familiar about how to differentiate causes, prevention, and treatments oh halitosis. These can affect health issues, discomforts, and distraction for society in doing their daily activities, especially for people in French Walk Apartment RT 11/ RW 19 Kelurahan West Kelapa Gading, North Jakarta. Community health services by Faculty os Dentistry, Trisakti University was done in limitation of Covid-19 Omicron variant outbreak. It’s done on Wednesday, march 2nd, 2022 by Zoom application at 2-3.30pm WIB. There’re 21 participants filled attendance and did 20 pre-post test questions. Participants were given training and simulation on how to brush teeth, dental floss usage, tounge scrapper, and mouth rinsing by committee. The questionnaires provided showed an increase in knowledge and behavior in post test result. By the effective result, hopefully there will be increase in health and quality of life that leads to healhtier Indonesia as well.
Strategies For Increasing Compliance With Fall Risk Prevention In Outstanding Physiotherapy Services In Installation Of Medical Rehabilitation In Pertamina Central Hospital Yuli Arnita Pakpahan; Agusta Dian; Sudarto; Sunarto; Parmo; Rizki; Nadia Putri Utami
Jurnal Pengabdian Masyarakat Bakti Parahita Vol. 3 No. 02 (2022): Jurnal Pengabdian Masyarakat Bakti Parahita
Publisher : Universitas Binawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54771/jpmbp.v3i02.547

Abstract

Fall prevention is one component of the 6 patient safety goals. The implementation of fall prevention is one of the components of patient safety that must be carried out in order to maintain the quality of service at Pertamina Central Hospital Jakarta. Physiotherapy has a role in assessing the risk of falling and conducting interventions and implementation according to the fall risk category. The purpose of community service is to analyze what factors affect the quality of outpatient physiotherapy services at the RSPP medical rehabilitation installation and look for strategies to improve the quality of physiotherapy services. Activities are carried out through in-depth interviews and direct observation, then perform a fishbone analysis to determine the factors causing the problem, determine problem solving priorities with USG analysis (urgency, seriousness, growth) followed by strategy formulation with SWOT analysis (strength, Weakness, Opportunity, Threats) . The strategy applied to this community service activity is educating families and patients about the risk of falling and to physiotherapy by filling out a fall risk form and also for management suggesting the holding of special toilets or barrier-free showers and handling in the toilet and around the outpatient room.
Pengaruh Pemberian Pupuk KNO₃, Boron, dan MKP terhadap Pertumbuhan Cabai Hias Pelangi (Capsicum Annum L.) Var. Bolivian Rainbow Famela Saskia; Rizki; Rina Alfina
Atech-i Vol. 1 No. 1 (2023)
Publisher : Green Engineering Society

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55043/atech-i.v1i1.11

Abstract

Cabai pelangi memiliki variasi buah dengan warna yang cerah dan berbeda-beda, menyerupai warna pelangi. Upaya perusahaan dalam memenuhi permintaan yang sesuai dengan kebutuhan pasar, berupa tanaman cabai pelangi dengan kisaran tinggi 10 - 25 cm, serta memiliki banyak buah dengan warna buah yang menarik dan memiliki daun yang rimbun. Untuk mendapatkan cabai pelangi dengan pertumbuhan yang optimal tersebut maka perusahaan mengembangkan cabai pelangi dengan menggunakan pupuk MKP, KNO₃, Boron. Tujuan dari percobaan ini adalah (1) Mengetahui pengaruh pupuk KNO₃, Boron, MKP terhadap pertumbuhan tanaman cabai Pelangi, (2) Mengetahui jenis pupuk terbaik untuk pertumbuhan tanaman cabai pelangi. Percobaan ini dimulai dari 15 April 2023 sampai 13 Mei 2023 di PT. Bina Usaha Flora. Perlakuan percobaan dengan perlakuan (A) pupuk MKP 0,5 g, (B) pupuk KNO₃ 0,3 g, (C) pupuk Boron 0,5 g, (D) campuran MKP, KNO₃, Boron (E) Kontrol dengan masing-masing perlakuan 5 tanaman serta parameter pengamatan yang diamati adalah tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah bunga, jumlah buah. Pemberian pupuk KNO₃, Boron, MKP berpengaruh terhadap pertumbuhan tanaman cabai pelangi. Pemberian pupuk KNO₃ 0,3 g memberikan pengaruh terbaik terhadap pertumbuhan tinggi dan jumlah bunga tanaman cabai pelangi . Pemberian pupuk MKP 0,5 g memberikan pengaruh terbaik terhadap pertumbuhan jumlah daun dan jumlah buah pada tanaman cabai pelangi.