Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN SADAR WISATA BERBASIS GERAKAN 5M PROTOKOL KESEHATAN COVID-19 BAGI KELOMPOK PEDAGANG KULINER DI WILAYAH PESISIR KELURAHAN WATU-WATU Ridwan, Harnina; Hos, Jamaluddin; Tawulo, Megawati A.; Sarpin, Sarpin; Arsyad, Muh; Roslan, Suharty; Sirajuddin, Sirajuddin; Yusuf, Bakri; Sarita, Muhammad Ihsan; Supiyah, Ratna
Anoa : Jurnal Pengabdian Masyarakat Sosial, Politik, Budaya, Hukum, Ekonomi Vol 2, No 3 (2021): OKTOBER
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (192.843 KB) | DOI: 10.52423/anoa.v2i3.22053

Abstract

Kegiatan berwisata adalah salah satu kegiatan yang mencirikan kegiatan jala-jalan pertemuan orang-orang tidak bisa dihindari, namun demikian perlu adanya ssebuah konsep yang matang agar kegiatan berwisata di masa pandemi Covid-19  ini tetap bisa dilaksanakan, salah satunya adalah dengan memperhatikan protokol kesehatan. Selain itu kepariwisataan juga menjadi salah satu ujung tombak pendapatan asli daerah atau PAD yang mana  telah berpengaruh besar  selama adanya pandemi covid 19  ini. berbasis gerakan 5M. Penetuan permasalahan ini ditentukan atas dasar bahwa kepariwisataan menjadi salah satu ujung tombak pendapatan asli daerah atau PAD yang mana telah berpengaruh besar  selama adanya pandemi covid 19. Olehnya dibututuhkan sebauh  pemahaman dari pelaku wisata yang salah satunya para pedagang wisata kuliner untuk dapat menerapkan sadar wisata  berbasis gerakan 5M  protokol kesehatan covid-19. Pelatihan sadar wisata  berbasis gerakan 5M  protokol kesehatan covid-19 bagi kelompok pedagang kuliner  di wilayah pesisir Kelurahan Watu-Watu dapat berkontribusi dalam mengembangan bidang pariwisata baik ditingkat lokal, nasional maupun internasional terutama pada era pandemi sekarang ini.  Target luaran yang akan dicapai dari kegiatan ini meliputi: Publikasi Jurnal Nasional Terakreditasi.