This Author published in this journals
All Journal Jurnal Curvanomic
Sanura, Nuni B1011151078
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH UPAH MINIMUM DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT PARTISIPASI ANGKATAN KERJA KABUPATEN/KOTA PROVINSI KALIMANTAN BARAT Sanura, Nuni B1011151078
Jurnal Curvanomic Vol 9, No 1 (2019): Jurnal Ekonomi Pembangunan
Publisher : Jurnal Curvanomic

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

PENGARUH UPAH MINIMUM  DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT PARTISIPASI ANGKATAN KERJA DI KABUPATEN/KOTA PROVINSI KALIMANTAN BARAT BARATOleh:Nuni Sanura ABSTRAK     Kalimantan Barat merupakan Provinsi yang memiliki tingkat partisipasi angkatan kerja tertinggi di Pulau Kalimantan. Ada beberapa indikator  yang mempengaruhi tingkat partisipasi angkatan kerja diantaranya upah minimum dan  pertumbuhan ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh upah minimum dan pertumbuhan ekonomi terhadap tingkat partisipasi angkatan kerja Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Barat. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Data yang digunakan adalah data sekunder di Provinsi Kalimantan Barat pada periode tahun 2011-2017 yang diperoleh dari data publikasi Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Barat maupun publikasi lainnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa upah minimum berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat partisipasi angkatan kerja di Provinsi Kalimantan. Pertumbuhan ekonomi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat partisipasi angkatan kerja di Provinsi Kalimantan Barat. Variabel di dalam model bersama sama memiliki pengaruh sekitar 79,71 persen terhadap tingkat partisipasi angkata kerja, sedangkan 20,29 persen dipengaruhi oleh variabel lainnya. Kata Kunci: Upah Minimum Dan Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja         DAFTAR PUSTAKA  Agustina. (2017). Peramalan Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Perempuan Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Di Jawa Barat. Jurnal Ilmiah UMMI, Volume X1, No. 03 Desember 2017. Fakultas Ekonomi Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon.Arsyad, L.(2010).Ekonomi Pembangunan.Edisi Kelima. STIM YKPN, Yogyakarta.Badan Pusat Statistik  kalimantan barat ( BPS ). (2011).kalimantan barat dalam angka . Pontianak:BPS                               (2012). Kalimantan Barat dalam Angka 2012. Pontianak:  BPS. http://www.bps.go.id.                               (2013). Kalimantan Barat dalam Angka 2013. Pontianak:  BPS. http://www.bps.go.id.                               . (2014). Kalimantan Barat dalam Angka 2014. Pontianak:  BPS. http://www.bps.go.id.                             . (2015). Kalimantan Barat dalam Angka 2015. Pontianak:  BPS. http://www.bps.go.id.______________ (2016). Kalimantan Barat dalam Angka 2016. Pontianak:  BPS. http://www.bps.go.id.______________ (2017). Kalimantan Barat dalam Angka 2017. Pontianak:  BPS. http://www.bps.go.idBonerri,K.B. (2018). Pengaruh Pendidikan Dan Upah Terhadap Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (Tpak) Di Kota Manado. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Volume 18  No. 01  Tahun 2018. Jurusan Ekonomi Pembangunan. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sam Ratulangi, Manado.Hamid,E.S.(2000).Perekonomian Indonesia Masalah Dan Kebijakan Kontemporer,Yogyakarta.UII press Yogyakarta . Hatta ,Siti hardiyanti.(2017) .pengaruh upah minimum dan pertumbuhan ekonomi terhadap  tingkat partisipasi angkatan kerja wanita  di kota makassar. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam  .skripsi .UIN Alauddin Makassar.Jhingan, M. L. (2016). Ekonomi Pembangunan dan perencanaan. Jakarta: Rajagrafindo Persada.Katjasungkana, N.L. Soetrisno, A.Gaffar,Dkk.(2001) Potret Perempuan Tinjauan Politik, Ekonomi, Hokum, Di Zona Orde Baru. Pustaka pelajar offset, Yogyakarta.Kuncoro, M. (2010). Dasar- Dasar Ekonomika Pembangunan. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.Mulasari,Frestiana Dyah  (2015). Peran Gender Perempuan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008-2012. Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang, Journal4 (2).Mulyadi.(2014). Ekonomi Sumber Daya Manusia.jakarta.PT Rajagrafindo Persada.Mankiw,N.G.(2006).Pengantar Ekonomi Makro.Sembilanempat.Jakarta.Mankiw,N.G.(2001).Pengantar Ekonomi.jakarta: Erlangga.Pramoto &Saputra.(2011).Kebijakan Upah Minimum Untuk Perekonomian Yang Berkeadilan Tinjauan UUD 1945.Journal of Indonesian applied economics,vol 5.(No 2):269-285.Peraturan Pemerintah RI No. 78 Tahun 2015 Tentang Pengupahan.Simanjuntak, P.J. (2005). Ekonomi Sumber Daya Manusia. Jakarta:     Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.Sirait, Novlin.(2013). Analisis Beberapa Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Penganguran Kabupaten/Kota Provinsi Bali .jurusan ekonomi pembangunan fakultas ekonomi universitas undaya. E-jurnal EP unud Vol.2, No 2: 108-118. Sari, C.P.M., & Putri ,S.(2018) Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Dan Pertumbuhan Penduduk Terhadap Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Di Kota Lhokseumawe Periode 2007-2015. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikussale. Jurnal Ekonomika Indonesia Volume VII Nomor 02 Desember 2018. Silalahi, B(2011).?Analisis Pengaruh Variabel Kependudukan Terhadap PDRB Harga Konstan di Kabupaten Jepara (1998-2008)?, Skripsi. Universitas Diponegoro, Semarang .Sukirno,S.(2016). Makroekonomi Teori Pengantar .jakarta :PT.Raja Grafindo Persada.Sukirno,S.(2016). Mikroekonomi Teori Pengantar .jakarta :PT.Raja Grafindo Persada.Sulistiawati, R (2012). Pengaruh Upah Minimum terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan Kesejahteraan Masyarakat Provinsi di Indonesia. (Jurnal Eksos. Vol 8 No. 3 2012).Sun?an,M. (2015).Ekonomi Pembangunan .jakarta:mitra wacana media .Subri,M.(2014). Ekonomi Sumber Daya Manusia Dalam Perspektif Pembangungan. Edisi Revisi. Jakarta:Rajawali Pers.Setyowati,E. (2009). Analisis Tingkat Partisipasi Wanita Dalam Angkatan Kerja Di Jawa Tengah Periode Tahun 1982-2000. Jurnal Ekonomi Pembangunan Vol. 10, No.2, Desember 2009. Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.Setyowati, E. (2009). Analisis Tingkat Partisipasi Wanita. Jurnal Ekonomi Pembangunan. Vol.10. No.2 Tahun 2009.Sugiyono ,(2014). Metode Penelitian Kuantitatif Dan R&D.Bandung : Alfabeta.Sumarsono,S.(2003). Ekonomi Manajemen Sumber Daya Dan Ketenagakerjaan. Jakarta: FE UI.Sumarsono,S.(2009).Teori Dan Kebijakan Public Ekonomi Sumber Daya Manusia.Garha Ilmu ,Yogyakarta.Todaro, M. P. (2007). Pembangunan ekonomi di dunia ketiga edisi kesembilan. Erlangga. Jakarta. UU No. 13 Tahun 2013 Tentang ketenagakerjaan.Widarjono,A.(2009). Ekonometrika pengantar dan aplikasinya. Yogyakarta : Indonesia.Wisna ,S. (2014). Pengaruh Tingkat Upah Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Di Provinsi Riau JOM FEKON Vol. 1 No. 2 Oktober 2014