Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENDAMPINGAN DAN KONSULTASI MANAJEMEN DAN PEMASARAN BAGI IKM DI BANJARMASIN Norrahmiati; Fithriani, Adha; Irawan, Haris; Helmi, Zainal
Jurnal Pengabdian Getek Vol. 1 No. 1 (2023): Getek : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LP2M UNIVERSITAS ACHMAD YANI BANJARMASIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57216/getek.v1i1.536

Abstract

Pengabdian masyarakat adalah suatu kegiatan yang bertujuan membantu masyarakat tertentu dalam beberapa aktivitas tanpa mengharapkan imbalan dalam bentuk apapun. Secara umum program ini dirancang oleh berbagai universitas atau institut yang ada di Indonesia untuk memberikan kontribusi nyata bagi bangsa Indonesia, khususnya dalam mengembangkan kesejahteraan dan kemajuan bangsa Indonesia. Dalam dunia bisnis strategi pemasaran bagaikan sebuah jantung untuk kelancaran sebuah usaha. Kegiatan pengabdian masyarakat ini ditujukan seluruh pelaku IKM terpilih yang ada di Banjarmasin, dengan tujuan kegiatan yaitu 1) untuk mendeskripsikan permasalahan manajemen IKM yang terjadi di Banjarmasin; 2 untuk mendeskripsikan beberapa permasalahan pemasaran IKM yang terjadi di Banjarmasin; dan 3) menjelaskan strategi dan solusi permasalahan manajemen dan pemasaraan IKM yang terjadi di Banjarmasin.
The Influence of Packaging Design Elements of Cosmetic and Brand Ambassadors on Purchasing Decisions Suharto, Imam; Verawaty, Verawaty; Irawan, Haris
Jurnal Mirai Management Vol 8, No 3 (2023)
Publisher : STIE AMKOP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/mirai.v8i3.5904

Abstract

The research was used to determine The influence of Package Design Elements of Cosmetic Brand Ambassadors on Purchases Decision. This study uses a quantitative method descriptive approach, data obtained using a questionnaire via google form. The research population is cosmetic consumers including brand warda, mustika ratu, Ms Glow, Skintific, Hanasui, Azzura, Implora, Hanasui, Maybelline, in several major cities, the islands of Sulawesi, Kalimantan and Jabodetabek, to examine the influence of package design on consumer purchase decisions and the sample search was carried out by purposive sampling, which was successfully answered and could be used as many as 100 sempel. Research measurement with a 5-point Likert scale Total respondents who participated in answering the questionnaire consisting of housewives, workers, and students were 100 usable questionnaires. Data analysis using Smart PLS 4.0 (Hair et al., 2019) for hypothesis testing. using research instruments X1: Package design elements (CP), X2: Brand Ambassadors (SP) and Y: Purchase decision (PD). Result Element Package design has a positive effect on purchase decision and Brand Ambassador has a positive effect on purchase decision.