Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERILAKU BURUH TENAGA KERJA BONGKAR MUAT PELABUHAN NUSANTARA KENDARI Mulia, Linda Sr; Rizal, Rizal; Nia, Murni
Jurnal Online Program Studi Pendidikan Ekonomi Vol 4, No 3 (2019): Jurnal Online Program Studi Pendidikan Ekonomi
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (207.906 KB) | DOI: 10.36709/jopspe.v4i3.13777

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah: Bagaimana Perilaku Buruh Tenaga Kerja Bongkar Muat Pelabuhan Nusantara Kendari?. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Perilaku Buruh Tenaga Kerja Bongkar Muat Pelabuhan Nusantara Kendari. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Informan dalam penelitian ini terdiri atas 10 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa subjek yang merupakan pekerja yang berprofesi sebagai buruh bongkar muat mencerminkan perilakunya masing-masing. Hal tersebut diperlihatkan oleh masing-masing subjek penelitian. Dimana beberapa subjek penelitian yang merupakan seorang buruh bongkar muat yang melakukan beberapa kegiatan termasuk dirumah. Namun masih melakukan kebiasaan kurang baiknya yaitu meminum minuman keras sampai berjudi. Namun disisi lain subjek lainnya yang juga merupakan seorang buruh bongkar muat membuktikan bahwa masih ada buruh bongkar muat yang bekerja di Pelabuhan Nusantara Kendari yang tidak melakukan kebiasaan-kebiasaan yang kurang baik seperti teman yang lainnya namun lebih memilih membantu istri dan bersama teman buruh lainnya mereka lebih memilih untuk menjaga ibadahnya dan mendekatkan diri kepada Allah SWT