APRILIA, IKA
Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IDIOM YANG MENGGUNAKAN KATA MULUT (KUCHI) DALAM BAHASA JEPANG DAN BAHASA INDONESIA (ANALISIS KONTRASTIF) APRILIA, IKA
Jurnal Ilmiah Mahasiswa FIB Vol 5, No 5 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (187.58 KB)

Abstract

Kata Kunci : Idiom, Kanyouku, Analisis Kontrastif.Bahasa sebagai sarana komunikasi yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Namun dari percakapan maupun teks terkesan janggal dan lucudikarenakan terdapat idiom dalam percakapan maupun teks tersebut. Sehinggapembelajar masih sering menemukan adanya kesulitan dalam penggunaan idiom atau kanyouku dikarenakan kurangnya pemahaman tentang idiom.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan idiom yang menggunakan kata ‘mulut’ dalam bahasa Jepang dan bahasa Indonesia sehingga akan diketahui persamaan dan perbedaan unsur kata idiom. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Data yang digunakan diperoleh dari beberapa kamus idiom bahasa Jepang dan bahasa Indonesia.Kesimpulan yang diperoleh, yaitu (1) Sebagian besar idiom bahasa Jepangdan bahasa Indonesia yang menggunakan kata ‘mulut’ terbentuk dari idiom verba. (2) terdapat idiom ‘kuchi’ yang terbentuk dari unsur pembentuk kata yang sama dan bermakna leksikal sama dengan idiom ‘mulut’. (3) terdapat idiom ‘kuchi’ yang terbentuk dari unsur pembentuk kata yang berbeda namun bermakna sama dengan idiom ‘mulut’. (4) terdapat idiom yang terbentuk dari unsur pembentuk kata dan memiliki makna idiom yang sama dengan idiom ‘mulut’ sehingga dapat diterjemahkan langsung kedalam bahasa Indonesia.