Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Peningkatan Kualitas Pelayanan Kepada Konsumen Akhir Melalui Variasi Produk Kue UKM Iwan Mulyana
ecoopsday Vol 2 No 1 (2021): E-Coops-Day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Institut Manajemen Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2434.867 KB) | DOI: 10.32670/ecoopsday.v2i1.467 for articles

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini difokuskan pada pelaku bisnis usaha kecil menengah yang bergerak di bidang makanan dan minuman. Kegiatan ini dilakukan di Kabupaten Pangandaran berdasarkan pertimbangan peluang bisnis UKM makanan dan minuman masih tinggi karena Kabupaten Pangandaran masih dalam pembenahan wilayah dalam berbagai sektor termasuk bidang ekonomi yang berbasis pariwisata. Dengan pertimbangan itu maka Eti Snack menjadi pilihan untuk melakukan Tridharma dalam pengabdian kepada masyarakat ini. Metode yang digunakan dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah metode konsultasi. Tujuannya untuk peningkatan kualitas pelayanan UKM tersebut melalui variasi produk. Berdasarkan hasil konsultasi tersebut Eti Snack mulai mengembangkan variasi produknya dengan bahan baku yang berkualitas dan proses produksi yang lebih higienis dan pengemasan yang lebih cantik buat meningkatkan pelayanan yang lebih baik. Atas hasilnya tersebut pelanggan tetap loyal untuk membeli produk yang dihasilkan Eti Snack.
PELATIHAN BERKOPERASI UNTUK MASYARAKAT DI DESA CIGUGUR GIRANG, KABUPATEN BANDUNG BARAT Sir Kalifatullah Ermaya; Iwan Mulyana
E-Coops-Day Vol. 1 No. 1 (2020): E-Coops-Day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (605.526 KB)

Abstract

Desa Cigugur memiliki potensi yang besar untuk meningkatkan kesejahteraannya. Potensi yang ada di Desa Cigugur ini bisa berkembang dengan adanya pembangunan desa dengan cara berwirausaha dan memahami konsep berkoperasi. Kegiatan PKM telah terlaksana sesuai dengan rencana dan telah mencapai tujuan, yaitu penumbuhan semangat kewirausahaan masyarakat di lingkungan Desa Cigugur Girang yang menjadi peserta kegiatan PKM. Peserta kegiatan telah memilki semangat kewirausahaan sebagian besar pada kategori sangat baik. Peserta setelah mengikuti kegiatan PPM memiliki semangat wirausaha dalam bekerja dan meningkatkan hasil usaha. Pemahaman tatacara pendirian koperasi yang dimiliki peserta kegiatan sebagian besar pada kategori sangat baik dan baik. Bahkan mereka semangat untuk melanjutkan program dengan pembuatan rintisan koperasi.
Konsultasi Penggunaan Metode Fish Bone Untuk Menganalisis Permasalahan Bisnis Kaos Oblong di Pattrun.id Sir Kalifatullah Ermaya; Iwan Mulyana
E-Coops-Day Vol. 2 No. 2 (2021): E-Coops-Day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (668.777 KB) | DOI: 10.32670/ecoopsday.v2i2.908 for articles

Abstract

Mutu dari suatu produk yang ditawarkan kepada konsumen merupakan suatu keniscayaan dalam aktivitas bisnis. Aktivitas bisnis yang baik harus bisa memenuhi keinginan konsumennya. Pattrun.Id merupakan suatu toko reseller kaos oblong berlokasi di Jl. Sayang, Jatinangor. Selama ini Pattrun.Id belum pernah memperhatikan manajemen mutu yang ada di dalam perusahaannya, sehingga Pattrun.Id harus berjuang untuk memperbaiki segala kekurangan yang ada di dalam perusahaannya. Dengan latar belakang inilah penulis memberikan konsultasi untuk menganalisis permasalahan apa saja yang sedang dialami oleh bisnis ini. Penulis, bersama pemilik toko, melakukan sesi brainstorming (tukar pikiran) untuk menghasilkan diagram fishbone (tulang ikan), sehingga pada akhirnya akan diketahui akar permasalahan yang terjadi di dalam bisnis ini. Adapun masalah yang paling prioritas yang ada di dalam bisnis ini adalah: layout ruangan yang tidak menarik, metode penjualan masih konvensional dan harga kaos yang tidak kompetitif. Setelah itu, penulis memberikan masukan dan saran untuk memperbaiki masalah yang terjadi.
Bimbingan Teknis Penyusunan Rencana Usaha Bagi Calon Pendamping Usaha Kecil Dan Menengah Iwan Mulyana
E-Coops-Day Vol. 3 No. 1 (2022): E-Coops-Day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (508.345 KB) | DOI: 10.32670/ecoopsday.v3i1.1392 for articles

Abstract

Pendampingan merupakan kegiatan membantu calon-calon usaha kecil menengah yang akan dan berkeinginan untuk membuka usaha atau para pelaku UKM yang ingin mengembangkan usahanya sehingga mereka mampu mengimplementasikan bisnisnya menjadi sesuatu yang riil atau berjalan sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai mereka. Kegiatan pendampingan ini harus dilakukan oleh orang yang mempunyai keahlian (skill) baik dari segi hard skill maupun soft skill. Oleh karena itu para pendamping harus diberi pembekalan dengan kemampuan-kemampuan tersebut. Salah satu kemampuan yang dimiliki adalah penyusunan rencana usaha, sehingga dalam kegiatan bimtek tersebut disampaikan topik materi tentang penyusunan rencana Usaha. Metode penyampaian topik tersebut diberikan dengan cara pemaparan materi kemudian pemberian contoh-contoh rencana usaha pada berbagai jenis usaha dan diakhiri dengan diskusi. Kegiatan bimtek ini dijadikan sebagai dasar untuk memberikan pemahaman kepada pendamping yang akan terjun langsung ke lapangan di daerah Papua.
Penyuluhan Peningkatan Pemahaman Anggota KUD Minarasa Dalam Berkoperasi di Pangandaran Iwan Mulyana
E-Coops-Day Vol. 3 No. 2 (2022): E-Coops-Day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (805.869 KB) | DOI: 10.32670/ecoopsday.v3i2.2429 for articles

Abstract

Penyuluhan merupakan aktivitas yang diadakan oleh pengurus KUD Minarasa untuk memberikan motivasi kepada karyawannya serta memberikan pemahaman berkoperasi kepada anggota. Tujuan kegiatan ini yaitu Meningkatkan kinerja karyawan koperasi dan meningkatkan partisipasi semua anggota sebagai pemilik dan sebagai pelanggan sehingga dapat memanfaatkan setiap pelayanan yang diberikan koperasi melalui unit-unit usaha yang ada. Metode penyuluhan yang dilakukan di KUD Minarasa ini melalui pemberian materi oleh Universitas Koperasi Indonesia (Ikopin University) dan dilanjutkan dengan diskusi untuk memecahkan setiap permasalahan yang dihadapi oleh karyawan dan anggota koperasi. Materi yang diberikan kepada karyawan adalah motivasi kerja sedangkan untuk anggota koperasi adalah partisipasi anggota dalam berkoperasi. Kegiatan penyuluhan ini dijadikan sebagai dasar untuk memberikan pemahaman kepada para anggota dalam berkoperasi dan karyawan koperasi dalam menjalankan tugasnya.
Formulasi Strategi Pengembangan Usaha Susu Sapi Perah Aep Saeful Yusup; Ami Purnamawati; Iwan Mulyana
Koaliansi : Cooperative Journal Vol. 2 No. 1 (2022): Koaliansi : Cooperative Journal
Publisher : Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32670/koaliansi.v2i1.2624

Abstract

The KSU Tandangsari Producer Cooperative is a cooperative whose members are dairy milk producers, which produce whole milk. To obtain a number of advantages and take advantage of market opportunities, it is necessary to conduct a comprehensive SWOT analysis with a Business Model Canvas approach. The purpose of this study is to conduct a SWOT analysis to determine both internal and external factors that can affect the dairy cow milk business, find out the position of cooperatives, formulate alternative strategies, set strategic priorities that can be applied and compile the development of a dairy cow milk business model. The method used in this study is a quantitative method with data collection techniques, namely interviews, observations and questionnaires. The results of this study are factors that affect the dairy business, including a high dairy cow population as well as the main force. The main drawback is the limitation of business capital at the breeder level. The main opportunity is a wide market opportunity and the main threat is the high price of additional feed. The position of the dairy cow milk business is in quadrant V which indicates the "Survive and Maintain" strategy. The main strategy that cooperatives can implement is the strategy of increasing farmer capital through programs from cooperatives and the government. In the preparation of the business model canvas, there is development in 5 blocks of the business model canvas, namely value propositions, customer relationships, key activities, key resources and revenue streams
Bimbingan Teknis Kontrak Pinjaman/Pembiayaan dan Peningkatan Agunan bagi Manager Koperasi Kabupaten Bandung Iwan Mulyana
E-Coops-Day Vol. 4 No. 1 (2023): E-coops-day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55904/ecoopsday.v4i1.3121 for articles

Abstract

Competency test technical guidance for cooperative managers held by the Bandung Regency KUKM Service from 23 to 25 August 2022 in collaboration with the Indonesian Cooperative University campus is an activity in preparing cooperative managers to be able to take competency tests according to skills required to become certified manager. Technical guidance carried out, especially by presenters related to Loan/Financing and Collateral Improvement Contracts. The method given in this Bimtek is to provide two-way material and discussion regarding problems that arise in loan/financing contracts and binding guarantees by providing solutions needed by Bimtek participants. The topics given to cooperative managers will provide a deeper understanding of good loan contract execution. This Bimtek activity will be used as internal reinforcement for cooperative managers in facing the competency test that will be followed.
Kepemimpinan, kompensasi, dan kinerja marketer pada PT. Shinari Putra Kencana Kabupaten Bandung Iwan Mulyana
Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan Vol. 5 No. 8 (2023): Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan
Publisher : Departement Of Accounting, Indonesian Cooperative Institute, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Human resources (HR) play an important role, especially in the lives of public organizations, because they are the main determinant of improving organizational performance, and their role cannot be replaced by anything. The research aims to find out how leadership and compensation influence the performance of marketers at PT. Shinari Putra Kencana. The method used in this research is a quantitative descriptive method. The research sample used a questionnaire and made the population the research sample. The sample in this study was 12 respondents from marketers at PT. Shinari Putra Kencana. Based on the results of the hypothesis analysis, leadership and performance have a significant effect on employee performance, and leaders always show appreciation for improving employee performance. The findings in this study reveal that the better the leadership and the better the compensation given, the more performance will increase.
KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI DAN KINERJA MARKETER PADA PT. SHINARI PUTRA KENCANA KABUPATEN BANDUNG Iwan Mulyana; Tryiis ARR; Farida
Jurnal Co Management Vol. 5 No. 2 (2022): Jurnal Co-Management
Publisher : IKOPIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan dan dilatar belakangi untuk mengetahui bagaimana pengaruh kepemimpinan dan kompensasi terhadap kinerja marketer PT. Shinari Putra Kencana Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian menggunakan kuesioner dan menjadikan populasi sebagai sampel penelitian. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 12 orang responden dari marketer PT. Shinari Putra Kencana Berdasarkan hasil analisis hipotesis, kepemimpinan dan kinerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai, dan pimpinan selalu memberikan apresiasi terhadap peningkatan kinerja karyawannya. Penemuan dalam penelitian ini mengungkapkan semakin baiknya kepemimpinan dan semakin bagusnya kompensasi yang diberikan maka kinerja akan meningkat.
Pendampingan Penyusunan Proposal Bisnis UKM bagi Masyarakat Desa Cileunyi Wetan di Kabupaten Bandung Iwan Mulyana
E-Coops-Day Vol. 4 No. 2 (2023): E-Coops-Day : Jurnal Ilmiah Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Assistance in the preparation of small and medium business proposals is an activity carried outroutinely by Cileunyi Wetan Village to provide assistance by assisting the UKM community who areinterested in preparing business proposals. The method is carried out by directly assisting inpreparing business proposals that will be submitted to creditors, this activity is carried out at theCileunyi Wetan Village Building by Lecturers from the Indonesian Cooperative University. Throughthe provision of material, question and answer, and assistance in preparing proposals directly toparticipants. The material provided to the public is credit and preparation of business proposals.While the discussion was carried out after giving the material. The last session is preparing businessproposals with direct assistance until the participants understand. This mentoring activity is used asa basis for assisting participants in submitting their business funding so that it is ready to besubmitted to the relevant institution.