Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

Pitch Pitch ratio effect on the effectiveness of condenser for essential oil distillation Nicolas Titahelu; Jonny Latuny; Cendy Sophia Edwina Tupamahu; Sefnath Josep Etwan Sarwuna
JEMMME (Journal of Energy, Mechanical, Material, and Manufacturing Engineering) Vol. 6 No. 2 (2021)
Publisher : University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/jemmme.v6i2.19006

Abstract

This research is focused on the usage of the helical coil pipe to shorten the distillation time which then aimed to obtain a helical coil pipe condenser configuration with an effective pitch ratio to shorten the distillation time. The pitch ratio value is varied from 2.10 to 4.20. The experimental results show that the effectiveness of the condenser decreases as the pitch ratio increases, where the maximum effectiveness at the pitch ratio of 2.10 is 74.13%, while the minimum pitch ratio of 4.20 is 67.19%. The maximum effectiveness is obtained at a pitch ratio of 2.10 due to a larger heat transfer contact area which results in an increase in the actual heat transfer as well. The experimental results with a pitch ratio of 2.10 obtained a condensate temperature of 37.29 °C which is 22.71 °C and a distillation time of only 2 hours compared to the results of the straight pipe condenser used by the SME group. The effect of the helical coil pipe pitch ratio obtained from the experimental results with a mean deviation value of 2.81% compared to the numerical study. It is concluded that the maximum condenser effectiveness is at the minimum pitch ratio value and then the pitch ratio of 2.10 can be used for the clove essential oil distillation process.
ANALISIS PENGARUH MASUKAN PANAS PADA OVEN PENGERING BUNGACENGKEH TERHADAP KARAKTERISTIK PERPINDAHAN PANAS KONVEKSI PAKSA Nicolas Titahelu; Cendy S Edwina Tupamahu
ALE Proceeding Vol 2 (2019): Archipelago Engineering (ALE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/ale.2.2019.108-114

Abstract

Abstrak Analisis pengaruh masukan panas (Q*) terhadap karakteristik perpindahan panas oven pengering bunga cengkeh telah diteliti dengan perpindahan panas konveksi paksa dan diaplikasikan untuk mendesain oven pengering bunga cengkeh guna menjawab kebutuhan masyarakat yang selama ini menggunakan cara pengeringan tradisional. Model uji dimodifikasi dengan memberikan saluran udara masuk dan keluar agar bilangan Nusselt meningkat dengan kecepatan udara (V) = 165.56 m/s konstan. Penelitian eksperimen dilakukan dengan variasi masukan panas (Q*) = 400 s/d 600 W, untuk mengamati karakteristik perpindahan panas konveksi paksa. Karakterik perpindahan panas konveksi paksa meningkat seiring dengan membesarnya masukan panas.Semakinmeningkat masukan panas untuk (Q*) < 550 W, maka karakteristik perpindahan panas konveksi paksa yakni lajuperpindahan panas heater (qh), laju perpindahan panas pelat (qp) dan efektiitas pelat (ep) semakin meningkat dengan gradient kenaikan curam, sedangkan laju perpindahan panas udara (qud), bilangan Reynolds (Re), bilangan Nusselt (Nu), koefisien konveksi (h) dan efektvitas panas udara (eu) semakin menurun dengan gradient penurunan curam. Untuk masukan panas (Q*) > 550 W laju perpindahan panas heater (qh), laju perpindahan panas pelat (qp) dan efektivitas panas pelat (ep) semakinmeningkat dengan gradien kenaikan landai, sedangkan laju perpindahan panas udara (qud), bilangan Reynolds (Re), bilangan Nusselt (Nu), koefisien konveksi (h) dan efektivitas panas udara (eud) semakin menurun dengan gradien penurunan landai. Semakinmeningkat masukan panas, maka waktu pengeringan cengkeh (tc,o) semakin menurun. Waktu pengeringan cengkeh (tc,o) dari 16 jam hingga 9 jam.
LASER SEMIKONDUKTOR GaAs JENIS DOUBLE HETEROJUNCTION SEBAGAI SUMBER CAHAYA DALAM KOMUNIKASI OPTIK Samy J Litiloly; Nicolas Titahelu
ALE Proceeding Vol 2 (2019): Archipelago Engineering (ALE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/ale.2.2019.128-134

Abstract

Abstrak Telah diteliti suatu sistem junction yang tepat sebagai gelombang carrier dalam komunikasi optik. Mula-mula disampaikan asal muasal munculnya Laser Semikonduktor GaAs, kemudian struktur homojunction, khususnya uraian tentang rapat arus ambang dan daya output saat forward-bias; yang memberikan λoutput dengan profil yang tidak tajam (pelebaran 2 μm) dan daya dibawah 10 mW. Setelah itu, pencampuran III-V terhadap GaAs murni, diciptakan untuk mempertajam profil laser output dan memperbesar dayanya. Struktur yang terbaik untuk keperluan ini adalah double heterojunction (DH) dengan salah satu bahan unggulannya adalah Ga1-xInxAs1-yPy. Kemudian ditunjukkan bahwa bahan ini memberikan λoutput ≈ 1,55 μm dan daya output diatas 10 mW dengan efisiensi operasi 70 %.
ANALISIS LAJU KONDENSASI AKIBAT PENGARUH KECEPATAN UDARA TERHADAP KARAKTERISTIK PERPINDAHAN PANAS PADA OVEN PENGERING PATI SAGU KAPASITAS Nicolas Titahelu; Samy J. Litiloly
ALE Proceeding Vol 1 (2018): Archipelago Engineering (ALE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/ale.1.2018.108-114

Abstract

Analisis laju kondensasi akibat pengaruh kecepatan udara (V) terhadap karakteristik perpindahan panas oven pengering pati sagu telah diteliti dengan perpindahan panas konveksi paksa dan diaplikasikan untuk mendesain oven pengering pati sagu guna menjawab kebutuhan masyarakat yang selama ini menggunakan cara pengeringan tradisional. Model uji dimodifikasi dengan memberikan saluran udara masuk dan keluar agar bilangan Nusselt meningkat dengan masukan panas (Q*) = 5.400 kJ/hr konstan. Penelitian eksperimen dilakukan dengan variasi kecepatan udara (V) = 0.7 s/d 1.0 m/s, untuk mengamati karakteristik perpindahan panas dan laju kondensasi. Karakterik perpindahan panas meningkat seiring dengan membesarnya kecepatan udara. Semakin besar kecepatan udara untuk (V) < 0.9 m/s, maka karakteristik perpindahan panas konveksi dan laju kondensasi semakin meningkar dengan gradient kenaikan besar, sedangkan untuk kecepatan udara (V) > 0.9 m/s karakteristik perpindahan panas dan laju kondensasi meningkat pula dengan gradient kenaikan kecil. Karakteristik perpindahan panas yakni bilangan Prandt (Pr) meningkat dari 0.6969 hingga 0.6974 atau meningkat sebesar 0.08%, bilangan Reynold (Re) meningkat dari 233667.092 hingga 34216.484 atau meningkat sebesar 6.83%, bilangan Nusselt (Nu) maningkat dari 762.576 hingga 1084.454 atau meningkat sebesar 29.68%, koefisien konveksi (h) meningkat dari 102.718 kJ/jam..m2.K hingga 124 kJ/jam.m2.K atau meningkat sebesar 17.16%, laju perpindahan panas konveksi (qk) meingkat dari 12542.551 kJ/jam hingga 15395.773 kJ/jam atau meningkat sebesar 18.53%. Laju kondensasi meningkat dari 0.152 kg/hr-m hingga 0.171 kg/hr-m atau meningkat sebesar 11.11%.
ANALISIS EFEKTIVITAS PENUKAR KALOR PIPA HELIKAL DESTILASI MINYAK ATSIRI KAYU PUTIH Antonius Hatumessen; Nicolas Titahelu; Cendy S. Tupamahu
ALE Proceeding Vol 4 (2021): Archipelago Engineering (ALE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/ale.4.2021.127-132

Abstract

The Eucalyptus plant is one of the essential oil-producing plants. Eucalyptus oil processing generally uses the distillation method. Traditionally used eucalyptus oil distillation uses a straight pipe condenser. The weakness of the straight pipe condenser is that the temperature of the condensate that comes out is still very high, this shows that the effectiveness of the straight pipe condenser is not optimal. To optimize the effectiveness of the distillation system condenser, a condenser with a helical pipe type condenser is designed in the essential oil distillation system. This study will vary the ratio of the pitch distance to the diameter of the condenser pipe, which aims to obtain an effective helical coil pitch ratio to optimize the effectiveness of the helical pipe condenser. This study uses the simulation method on COMSOL Multiphysics 5.4. The pitch ratio variant used is 2.1; 2.62; 3.15; 3.67; 4.2. The parameters that are constant in this study are the inlet fluid temperature on the tube side 373 K, the inlet fluid temperature on the shell side 288 K, the fluid inlet velocity on the tube side 0.2 m/s, and the fluid inlet velocity on the shell side 1 m/s. The results of the simulation by varying the pitch ratio show that the effectiveness increases as the pitch ratio value decreases, where the highest effectiveness is shown at pitch ratio of 2.1 which 75.9% and the lowest effectiveness is shown to pitch ratio of 4.2 which 70.7%.
ANALISIS LAJU ALIRAN MASSA FLUIDA DINGIN TERHADAP EFEKTIVITAS PENUKAR KALOR SHELL AND TUBE DESTILLASI MINYAK ATSIRI CENGKEH (Syzygium aromaticum) Rengga Said; Nicolas Titahelu; Rikhard S. Ufie
ALE Proceeding Vol 4 (2021): Archipelago Engineering (ALE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/ale.4.2021.140-145

Abstract

Shell and tube type heat exchanger is a component of clove essential oil distillation apparatus using hot steam as hot fluid and water as a cold fluid, each flowing in opposite directions. The distillation system in the field still uses a condenser or straight pipe heat exchanger, where the temperature of the hot fluid that comes out is still considered high enough so that the indication of effectiveness is not optimal. To optimize the effectiveness, a shell and tube heat exchanger is designed with a numerical method based on Fluent CFD using a hexagonal pipe geometry in tube layouts of 30°, 60°, 45°, and 90° inline and staggered arrangement and counter flow type. This study varied the cold mass flow rate (ṁc) = 0.052; 0.059; 0.083; 0.1; 0.12 Kg/s, while the mass flow rate of the hot fluid is constant. The simulation results obtained that the maximum effectiveness occurred at a mass flow rate of 0.052 kg/s of 5.45% staggered layout and the minimum occurred at a mass flow rate of 0.12 kg/s of 4.01% on an inline layout. The results of this research are also expected to help the community which can be used for various essential oils.
Perpindahan Kalor Konveksi Natural Dari Silinder Horisontal Isothermal Set Dalam Saluran Vertikal Nicolas Titahelu
Journal Teknik Mesin, Elektro, Informatika, Kelautan dan Sains Vol 1 No 1 (2021): Jurnal Teknik Mesin, Elektro, Informatika, Kelautan dan Sains
Publisher : Jurusan Teknik Mesin Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (399.173 KB) | DOI: 10.30598/metiks.2021.1.1.30-38

Abstract

Abstrak Distribusi suhu dalam enclosure masih cukup tinggi yang mengindikasikan proses perpindahan kalor konveksi belum optimal. Hal ini dijumpai pada lemari pendingin pada bagian samping kiri dan kanan yang mana terdapat pipa kondensor. Pengaruh perubahan laju aliran massa fluida panas pada gap rasio tertentu terhadap perpindahan kalor konveksi natural dari silinder horizontal isothermal set dalam saluran vertikal telah diteliti. Model uji dimodifikasi dengan memberikan saluran udara masuk dan keluar agar bilangan Nusselt meningkat. Penelitian eksperimen dilakukan dengan variasi laju aliran massa fluida panas dari 0,0039 hingga 0,0191 (kg/s) dengan gap rasio (S/d) dari 1,26 hingga 1,56 untuk mengamati perpindahan kalor natural. Hasil penelitian menunjukkan bertambah besar laju aliran massa fluida panas optimal pada mh = 0,0191 (kg/s) dan gap rasio (S/d) = 5,06 total perpindahan panas semakin teraklerasi sebesar 56,18% dengan gradient cukup signifikan. Total perpindahan kalor konveksi natural maksimum didominasi oleh udara sebesar 98,8%. Disimpulkan bahwa perpindahan kalor natural dari silinder isothermal set dalam saluran vertikal menggunakan laju aliran massa fluida panas sebesar 0,0191 (kg/s) dengan gap rasio (S/d) = 5,06 untuk aplikasi pendinginan kondensor.