Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

EFFECTIVENESS OF CONCENTRATION OF GROWTH REGULATORY SUBSTANCES ON THE GROWTH OF KALIANDRA (Calliandra callothyrsus) TRUNK Heripan, Heripan; Yuningsih, Lulu; Piande, Alam
Sylva : Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Kehutanan Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/sylva.v10i1.3482

Abstract

The potential of our energy sources in Indonesia is getting thinner day by day. Energy sources that come from fossils if we take it continuously will run out and cannot be renewed. Therefore, it is necessary to have an alternative source of renewable energy, one of the renewable energies to replace fossil energy, is wood biomass. One of the woods that can be used as a renewable energy source is Kaliandra wood (Calliandra calothyrsus). Calliandra (Calliandra callothyrsus) is a type of tree that can grow throughout the year. The problem faced in generative breeding of Kaliandra is the low seed germination caused by Kaliandra seeds having hard seed dormancy, and the skin has a waxy coating. To overcome the problem of meeting the needs of Kaliandra wood in energy resources, vegetative propagation of plants is needed, one of which is stem cuttings. This study aims to determine the level of effectiveness of the successful growth of Kaliandra stem cuttings using various concentrations of growth regulator Rootone F. The research method used is quantitative by conducting various experiments, namely treatment of Kaliandra stem cuttings without treatment, treatment using Rootone-f hormone with concentration (100 ppm), and treatment using the hormone Rootone-f with a concentration (200 ppm). The results showed that the number of shoots and the number of leaves were the same in each treatment, namely 1 shoot. The length of shoots in the Rootone F hormone treatment with a concentration of 100 (ppm), produced the largest shoot length of 0.71 cm, the percentage of life in the Rootone F hormone treatment with a concentration of 100 ( ppm) was 6.67%, and the root length of Kaliandra cuttings on Rootone F hormone treatment with a concentration of 100 (ppm) produced the largest 0.25 cm. 
EFFEKTIFITAS ZAT PERANGSANG TUMBUH TERHADAP PERTUMBUHAN STEK BATANG BALIK ANGIN (Mollotus paniculatus) Yuningsih, Lulu; Lensari, Delfy; Piande, Alam
Sylva : Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Kehutanan Vol 8, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/sylva.v8i2.2698

Abstract

Potensi sumber energi kita yang ada di negara Indonesia semakin hari semakin menipis yang disebabkan diambil secara terus menerus. Sumber energi yang berasal dari fosil ini jika kita ambil secara terus-menerus akan habis dan tidak bisa terbaharukan.  Oleh karena itu perlu adanya altarnatif sumber energi yang bisa diperbaharui, salah satunya energi yang bisa diperbaharui untuk menggantikan energi fosil, adalah biomasa kayu. Salah satu Kayu yang bisa di jadikan sumber energi yang bisa diperbaharui adalah kayu Balik Angin (Mollotus paniculatus). Balik Angin (Mollotus paniculatus) merupakan jenis pohon teduhan yang dapat tumbuh di hutan gugur dan hijau sepanjang tahun. Permasalahan yang ada pada perbanyakan tanaman secara generatif untuk tanaman Balik Angin adalah benih hanya bisa didapat pada musim-musim tertentu saja, sehingga perlu adanya dilakukan penelitian perbanyakan tanaman secara vegetatif salah satunya stek batang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efektifitas keberhasilan pertumbuhan stek batang Balik Angin (Mollotus paniculatus) dengan menggunakan berbagai konsentrasi zat pengatur tumbuh (Rootone F). Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan melakukan berbagai eksperimen perlakuan terhadap stek batang Balik Angin yaitu tidak diberi perlakuan   S0K Tanpa perlakuan (0 ppm) S1K Perlakuan mengunakan hormon Rootone-f dengan konsentrasi  (100 ppm), S2K Perlakuan mengunakan hormon Rootone-f dengan  konsentrasi  (200 ppm). Untuk tingkat pertumbuhan rata-rata pertumbuhan. Jumlah tunas perlakuan SOA (tanpa perlakuan)  1 tunas, S1A (100 ppm) 1 tunas S2A (200 ppm) 1 tunas. Panjang tunas perlakuan S0A (tanpa perlakuan) 2,83 cm, S1A (100 ppm) 1,72 cm, S2A(200 ppm) 0,23 cm. Jumlah jumlah perlakuan S0A (tanpa perlakuan) 2 helai,S1A (100 ppm) 1 helai, S2A (200 ppm) 1 helai. Presentase hidup perlakuan S0A ( tanpa perlakuan) 11,1 %, S1A (100 ppm) 25,5 % S2A (200 ppm) 4,44 %, panjang akar  perlakuan S0A (tanpa perlakuan  )0,421 cm, S1A (100ppm) 1,07 cm, S2A (200 ppm) 0,18 cm.