Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Community Development: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam

Pelatihan Digital Marketing untuk Strategi Branding bagi Koperasi, UKM, dan Kelompok Strategis Istiqomah, Nur Hidayatul; Zakariya, A. Fahmi; Rustyawati, Dian
Community Development: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam Vol 7, No 2 (2023): Community Development: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/cdjpmi.v7i2.22875

Abstract

Efek dari pandemi dan aturan pembatasan aktivitas masyarakat telah mengakibatkan penurunan omset penjualan. Oleh karena itu, Koperasi, UKM, dan Kelompok Strategis perlu menjadi lebih kreatif dan inovatif dalam menjalankan aktivitas pemasaran. Pemasaran digital atau pemasaran online adalah solusi yang tepat untuk mengatasi masalah ini. Namun, masih ada banyak pelaku Koperasi, UKM, dan Kelompok Strategis yang belum memahami pemasaran digital. Oleh karena itu, diperlukan pelatihan dan bantuan pemasaran digital agar mereka dapat bersaing dan inovatif dalam meningkatkan omset penjualan di era pandemi. Tujuan dari pelatihan dan bantuan pemasaran digital ini adalah memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada pelaku Koperasi, UKM, dan Kelompok Strategis untuk meningkatkan penjualan melalui pemasaran digital. Metode Pelatihan Digital Marketing untuk Strategi Branding bagi Koperasi, UKM, dan Kelompok Strategis adalah dengan melakukan tahap persiapan dan tahap pelaksanaan. Hasil Pelatihan Digital Marketing untuk Strategi Branding bagi Koperasi, UKM, dan Kelompok Strategis menunukkan bahwaMelalui social entrepreneurship, masyarakat dapat lebih terlibat dalam mencari solusi atas masalah sosial dan lingkungan di sekitarnya.