Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Strategi Membangun Digital Marketplace Untuk Industri Baja Terintegrasi Melalui Pendekatan Enterprise Architecture Budi Chandra
JATISI (Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi) Vol 9 No 2 (2022): JATISI (Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) STMIK Global Informatika MDP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/jatisi.v9i2.2031

Abstract

The era of digital disruption has resulted in business instability in various sectors, including the steel industry sector. Many companies are thinking of out-of-the-box ideas to survive the impact of digital disruption, and some companies are even more successful in advancing their business. The steel industry business faces serious challenges in carrying out digital transformation, including in the areas of supply chain, sales, production, inventory, delivery and financial transactions. It is not impossible if the steel industry business can be integrated through an online marketplace, with tons of material weight and involving billions of transactions. In this study, the business model design is described using the Business Model Canvas (BMC) and the elements involved are integrated using the Archimet Model Tools. The results of the modeling by integrating business elements, application elements, data elements and technology are expected that the company can build an effective, efficient marketplace and create a good customer experience as a value proposition. Based on interviews with experienced experts in the steel industry and marketplace business, this study focuses on at least 4 (four) sources of income, namely: sales of steel products, seller member subscription fees, sharing revenue logistics tracking, sharing revenue payment gateways.
PERAN CEO NARCISSISM DALAM MELIHAT PENGARUH KARAKTERISKTIK DEWAN TERHADAP CORPORATE RISK DISCLOSURE Budi Chandra; Andi Andi
JURNAL AKUNTANSI FINANCEIAL STIE SULTAN AGUNG Vol 8, No 2 (2022)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/financial.v8i2.461

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui peran CEO narcissism dalam melihat pengaruh karakteristik dewan terhadap corporate risk disclosure. Variabel independen dalam penelitian ini adalah board size dan gender diversity. Penelitian ini berfokus pada hubungan karakteristik dewan terhadap corporate risk disclosure yang dilakukan perusahaan dengan peran CEO narcissism sebagai moderasi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Sampel penelitian ini berupa perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI pada tahun 2017 sampai 2021. Penelitian ini terdiri dari 176 populasi dan melalui kriteria yang ditentukan terpilih 113 perusahaan sebagai sampel. Penelitian menggunakan analisis regresi panel. Penelitian ini menunjukkan bahwa board size tidak berpengaruh signifikan terhadap corporate risk disclosure. Gender diversity berpengaruh signifikan negatif terhadap corporate risk disclosure. CEO narcissism di dalam perusahaan  memperkuat gender diversity terhadap corporate risk disclosure, namum memperlemah board size terhadap corporate risk disclosure.Kata kunci: Pengungkapan Risiko Perusahaan, Tata Kelola Perusahaan, Ukuran Direksi, Keragaman Gender, Narsisme CEO