Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PENERAPAN DATA MINING UNTUK KLASIFIKASI DATA PENJUALAN MAKANAN TERLARIS DENGAN ALGORITMA C45 Ahmad Zakir; Yermia Ndruru; Edrian Hadinata; Ihsan Lubis
Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi dan Robotika Vol 2 No 2 (2020): Desember 2020
Publisher : Program Studi Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33005/jifti.v2i2.33

Abstract

Pada penelitian ini terdapat permasalahan terhadap data penjualan pada Rumah burger yang mengalami kesulitan mendapatkan informasi strategis seperti tingkat penjualan per periode atau makanan terlaris. Berdasarkan permasalahan dibuatlah analisa data mining pada data penjualan di rumah burger. Ketersedian data yang banyak dan kebutuhan akan informasi atau pengetahuan sebagai pendukung pengambilan keputusan untuk membentuk solusi bisnis. Penggunaan Teknik data mining diharapkan dapat membantu mempercepat proses pengambilan keputusan, memungkinkan perusahan untuk mengelola informasi yang terkandung didalam data transaksi menjadi pengetahuan yang baru dan tak secara langsung mengetahui data warehouse menjadi data mining. Tujuan dari penelitian ini untuk Mengimplementasikan algoritma C4.5 untuk klasifikasi penjualan makanan laris dan tidak laris dan Menghitung tingkat akurasi algoritma C4.5 dalam melakukan klasifikasikan penjualan makanan
PENERAPAN FRAMEWORK MATERIALIZE CSS DALAM SISTEM PELAYANAN DAN CONTROLLING WARALABA (FRANCHISE ) FRESH MILK SUSU NINJA Wiwit Andriani Suardi Mandai; Tantri Hidayati Sinaga; Edrian Hadinata
Djtechno: Jurnal Teknologi Informasi Vol 2, No 2 (2021): Desember
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/djtechno.v2i2.1585

Abstract

Desain web responsif adalah desain situs web yang dapat disesuaikan dengan ukuran perangkat apa pun. Kelebihan dari responsive web design adalah website yang dapat beradaptasi dengan layout ukuran perangkat menggunakan ukuran font, gambar dan komponen lainnya tanpa harus scroll secara horizontal. Kerangka CSS Materialize dapat membuat sistem Anda terlihat lebih modern. Oleh karena itu, lebih mudah digunakan karena framework CSS sudah tidak dibuat lagi. Materialize Framework memberikan tampilan desain yang responsif saat Anda membuka web di PC, tablet, atau smartphone untuk membuat layanan web dan mengontrol Waralaba Ninja Milk untuk digunakan di berbagai perangkat media.
Implementation of Search Engine Optimization Techniques In Increasing Traffic of the Bima Utomo Waterpark Website Tantri Hidayati Sinaga; Edrian Hadinata
Jurnal Komputer Terapan  Vol. 5 No. 1 (2019): Jurnal Komputer Terapan Mei 2019
Publisher : Politeknik Caltex Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (591.361 KB) | DOI: 10.35143/jkt.v5i1.2514

Abstract

Today's business people have generally used information technology for business activities, one of which is the use of a website as a medium to facilitate the promotion of business activities to a wider market. There are many ways that business people can use to promote the website pages they have for potential customers, the common methods used include using email blast, advertising using third party services, the use of social network media and media blog. One very effective way is to utilize search engine optimization techniques, this is because internet users often search for information through search engines like Google. Search Engine Optimization (SEO) is a series of processes carried out systematically and aims to increase the volume and quality of traffic visited by search engines to certain websites by utilizing the search engine algorithm, which is called PageRank. The purpose of SEO is to place a website on the top position of search results based on certain keywords targeted. This research will apply SEO techniques to increase the number of visitors to the Bima Utomo Waterpark website through the Google search engine. The results of this study are expected to increase the popularity of the Bima Utomo Waterpark website.
Penerapan Aplikasi E-Commerce Berbasis Web Service (Studi Kasus Toko Sembako) Endi Utama MS Lubis; Ahmad Zakir; Edrian Hadinata
ALGORITMA : JURNAL ILMU KOMPUTER DAN INFORMATIKA Vol 6, No 1 (2022): April 2022
Publisher : UIN Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30829/algoritma.v6i1.11578

Abstract

Information technology is very influential for the progress of a business. Various ways are done to promote the business owned, one of them by using ecommerce website. E-commerce is a buying and selling activity conducted online through the website or website. In KUN Toko case study case, the problem that often faced is the promotion media using only banners, the sale is still limited to offline, data storage and printing report is still in the form of records in the form of archives. The purpose of the research is to provide solutions to solve existing problems by designing an ecommerce-based sales information system. The results and conclusions of this research is ecommerce-based sales website can be used as a media campaign, simplify the process of selling done online, and can simplify the data processing and printing reports that no longer require recording in the form of archives. Keywords: Information Systems, E-commerce, Website
SIMULASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENGGUNAKAN METODE KLUSTERING ALGORITMA FUZZY c-MEANS Edrian Hadinata
Jurnal Ilmiah Media Sisfo Vol 10 No 1 (2016): JURNAL ILMIAH MEDIA SISFO
Publisher : LPPM STIKOM Dinamika Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (630.576 KB)

Abstract

Menyadari betapa pentingnya memilih sekolah yang tepat dan penyediaan informasi yang baik maka perlu dirancang suatu simulasi sistem pendukung keputusan untuk menentukan pilihan SMA Negeri di kota Medan bagi siswa/siswi tamatan SMP berbasis web. Sistem ini mampu mengelompokkan nilai berdasarkan nilai hasil UN menggunakan metode klustering dengan algoritma Fuzzy c-Means. Proses klustering dilakukan terhadap kelompok data nilai bahasa Indonesia, nilai bahasa Inggris, nilai matematika dan nilai Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Dimana data yang dihasilkan dari proses klustering diekstraksi menjadi sistem inferensi fuzzy menggunakan model Sugeno dan akan disesuaikan dengan data yang diinputkan pengguna. Output yang dihasilkan dari sistem pendukung keputusan ini adalah pengelompokan nilai yang memiliki pusat kluster yang berbeda disetiap kumpulan data. Dengan perbedaan tersebut dilakukan penamaan kelompok data, yaitu, data siswa unggulan, data siswa reguler berprestasi dan siswa reguler biasa. Dengan proses sistem inferensi fuzzy nantinya pada bagian front end, yang dihasilkan merupakan kemungkinan untuk lulus di setiap SMA Negeri yang terdapat di kota medan dan masuk kedalam kelompok tertentu atau tidak lulus sama sekali.
SIMULASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENGGUNAKAN METODE KLUSTERING ALGORITMA FUZZY c-MEANS Edrian Hadinata
Jurnal Ilmiah Media Sisfo Vol 10 No 1 (2016): JURNAL ILMIAH MEDIA SISFO
Publisher : LPPM Universitas Dinamika Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menyadari betapa pentingnya memilih sekolah yang tepat dan penyediaan informasi yang baik maka perlu dirancang suatu simulasi sistem pendukung keputusan untuk menentukan pilihan SMA Negeri di kota Medan bagi siswa/siswi tamatan SMP berbasis web. Sistem ini mampu mengelompokkan nilai berdasarkan nilai hasil UN menggunakan metode klustering dengan algoritma Fuzzy c-Means. Proses klustering dilakukan terhadap kelompok data nilai bahasa Indonesia, nilai bahasa Inggris, nilai matematika dan nilai Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Dimana data yang dihasilkan dari proses klustering diekstraksi menjadi sistem inferensi fuzzy menggunakan model Sugeno dan akan disesuaikan dengan data yang diinputkan pengguna. Output yang dihasilkan dari sistem pendukung keputusan ini adalah pengelompokan nilai yang memiliki pusat kluster yang berbeda disetiap kumpulan data. Dengan perbedaan tersebut dilakukan penamaan kelompok data, yaitu, data siswa unggulan, data siswa reguler berprestasi dan siswa reguler biasa. Dengan proses sistem inferensi fuzzy nantinya pada bagian front end, yang dihasilkan merupakan kemungkinan untuk lulus di setiap SMA Negeri yang terdapat di kota medan dan masuk kedalam kelompok tertentu atau tidak lulus sama sekali.
A Mobile-Based Fiction and Non-Fiction Book Vertical Marketing System Syahfriani Syahfriani; Boni Oktaviana Sembiring; Edrian Hadinata
Indonesian Journal of Education, Social Sciences and Research (IJESSR) Vol 3, No 3 (2022)
Publisher : Indonesian Journal of Education, Social Sciences and Research (IJESSR)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/ijessr.v3i3.12633

Abstract

It is simpler for vendors to advertise and market their goods to a larger audience online. Due to how simple it is to get information online, sales of fiction and non- fiction books are one of the industries that have begun to decline. Therefore, an online sales system is required to assist both purchasers and sellers of books, notably fiction and non-fiction books. It will be possible for resellers to market their books with the aid of this method for selling fiction and non-fiction books. The SDLC approach and the business process system employ UML as their tools to develop or construct a book selling system. The system created for this study is web- and mobile-based, including web-based administrators and a mobile system for resellers and clients. As a consequence of this study, a system that can handle all online book sales procedures for both fiction and nonfiction books has been developed.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BUS MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER PADA BUS PANORAMA Togar Renaldi Siregar; Yulia Agustina Dalimunthe; Edrian Hadinata
Syntax : Journal of Software Engineering, Computer Science and Information Technology Vol 4, No 1 (2023): Juni 2023
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/syntax.v4i1.2884

Abstract

Bus panorama merupakan perusahaan bus yang khusus digunakan dalam perjalanan wisata sesuai dengan jumlah kebutuhan penumpang. Seiring perkembangan waktu sering terjadi berbagai masalah dalam hal manajemen di perusahaan tersebut, dikarenakan semua pekerjaan di catat secara manual menggunakan microsoft excel. Mulai dari pendataan bus yang kurang lengkap seperti pencatatan plat nomor kendaraan dalam surat jalan yang masih salah, pencatat booking bus yang sering terjadi kesalahan pemesanan , hingga pencatatan gaji karyawan yang masih sering salah dalam pelaporan tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan memperoleh gambaran proses pengolahaan manajemen pada perusahaan bus panorama dengan hasil aplikasi sistem informasi manajemen bus panorama berhasil dibangun dan berjalan normal dan siap dipakai pada perusahaan bus panorama.Kata Kunci : Panorama Bus, Sistem Informasi Manajemen, Sistem, Bus