Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Dampak Tingkat Literasi Keuangan Syariah Terhadap Minat Menggunakan Produk Keuangan Syariah Mochamad Reza Adiyanto; Arie Setyo Dwi Purnomo
JURNAL ADMINISTRASI KANTOR Vol 9 No 1 (2021): Jurnal Administrasi Kantor
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (313.732 KB) | DOI: 10.51211/jak.v9i1.1461

Abstract

Abstrak: Literasi keuangan berperan penting bagi warga guna memilih dan menggunakan produk jasa keuangan sesuai dengan kebutuhannya. Peningkatan literasi keuangan sebagai upaya untuk meningkatkan kesejahteraan. Apabila masyarakat telah mempunyai tingkat literasi keuangan yang tinggi diharapkan mampu mendorong percepatan pembangunan ekonomi suatu bangsa. Tujuan penelitian adalah mengukur tingkat literasi keuangan syariah peserta pelatihan usaha mikro dan kecil serta menganalisis pengaruh tingkat literasi keuangan syariah pada minat menggunakan produk perbankan syariah. Data primer bersifat kuantitatif adalah jenis data yang digunakan. Data primer diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada peserta pelatihan pemberdayaan usaha mikro dan kecil. Sample ditentukan secara sengaja (convenience sampling). Responden berjumlah 33 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat literasi keuangan responden adalah tinggi (93%). Selain itu, berdasarkan hasil penelitian bahwa literasi keuangan syariah berpengaruh positif terhadap minat menggunakan produk perbankan syariah dengan koefisien regresi sebesar 0.723 dan signifikasi 0.002. Berdasarkan uji determinasi mengenai variable literasi dapat disimpulkan bahwa kontribusi variabel literasi keuangan syariah sebesar 68.9 persen terhadap minat menggunakan produk perbankan syariah sedangkan sisanya sebesar 31.1 persen merupakan kontribusi dari faktor lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Penelitian ini memberikan implikasi manajerial bahwa diperlukan sosialisasi yang masif dengan frekuensi tinggi tentang keuangan syariah kepada masyarakat agar minat masyarakat untuk menggunakan produk keuangan syariah khususnya produk perbankan syariah meningkat. Kata kunci: Literasi, Keuangan syariah, Perbankan syariah. Abstract: Financial literacy has a very important role for people to choose and use financial service products according to their needs. Increasing financial literacy as an effort to improve welfare. If the community already has a high level of financial literacy, it is hoped that it can accelerate the economic development of a nation. Research objectives is measuring the degree of sharia financial literation of the training small and micro business participants and then analyzing the influence of the sharia literation financial interest to use the sharia banks. The kind of data that is used is primary data quantitative. The primary data was obtained from spreading to the participants the empowerment of micro and small enterprises. Sample is determined by deliberately ( convenience ) sampling. The respondents were 33. The result showed that the sharia financial literation respondents were high (93%). In addition, based on the research that sharia financial literation had a positive impact of using sharia banking product by the regression coefficient 0.723 and significant in 0.002. Based on the determination of variable literation we can be conclude that the contribution of sharia financial literation variable 68.9 percent of interest to use the sharia banks the remaining fund 31.1 percent was contributed by other factors. This study provide managerial implication that it takes the massive about sharia financial by high frequency to peoples to use sharia financial product especially to sharia banking products increased. Keywords: Literation, Sharia financial, Sharia banking.
Perceptions of Ease, Usefulness and Promotion on Interest in Using ShopeePay Community Sumenep Safitri, Ninuk Isma; Arie Setyo Dwi Purnomo; Nugroho, Prasetyo
Jurnal Manajemen Sains dan Organisasi Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Manajemen Sains dan Organisasi
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52300/jmso.v4i3.10934

Abstract

Objectives – This study aims to analyze the impact of three key factors, namely perceived convenience, usefulness and promotion on interest in using ShopeePay as a digital payment tool. Design/Methodology/Approach – Quantitative type research and the population used is the Sumenep community of ShopeePay users. Data collection techniques by distributing google form questionnaires to 100 respondents directly. Findings – The results of the study indicate that the perception of convenience, usefulness and promotion has a positive and significant influence partial and simultaneous on the interest in using ShopeePay digital payments for the Sumenep community. Conclusions and Implications – Perception of convenience, perception of usefulness and promotion have a positive influence on the use of Shopeepay in the Sumenep community. Shopee companies can consider the convenience and usefulness of Shopeepay and can increase promotions to increase Shopeepay users in the Sumenep community.
PENDAMPINGAN PEMBUATAN AKUN MARKETPLACE UNTUK PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT Dewi, Rohana; Fitriya, Ayuning; Darul, Darul Islam; Arie Setyo Dwi Purnomo
Jurnal Penyuluhan dan Pemberdayaan Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2023): Jurnal Penyuluhan dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : CV. Era Digital Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59066/jppm.v2i3.566

Abstract

Saat ini kemajuan teknologi sudah banyak berkembang dan sangat bervariasi di berbagai bidang, salah satunya dalam bidang marketing. Banyak sekali pemanfaatan teknologi yang akhirnya digunakan menjadi proses bisnis. masyarakat sangat kreatif dalam memanfaatkan kecanggihan teknologi dan informasi yang mengalami perkembangan yang pesat dengan membuat karya-karya baru, berinovasi, maupun berbisnis dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi dan informasi yang berkembang pesat. Dengan begitu masyarakat dengan gampang bisa mengakses semua informasi di internet karena kecanggihan teknologi dan informasi pada saat ini. Namun, masih banyak masyarakat yang belum paham akan erkembangan teknologi saat ini, yang memudahkan arus pertukaran informasi, juga mempromosikan sebuah produk dari banyaknya platform yang dapat di manfaatkan salah satunya adalah shopee dan juga tokopedia. Masih banyak pemilik usaha UMKM desa yang memilih menjual produknya hanya di wilayah lokal karena kurangnya pemahaman mengenai perkembangan marketing digital. Tujuan program kerja ini untuk membantu meningkatkan ekonomi masyarakat yang masih belum berkembang dan ingin mengembangkan usaha yang dimiliki, sehingga dengan penggunaan shopee dan Tokopedia dapat mengembangkan penjualan secara online dan mempermudah untuk pengiriman hingga luar daerah. Pelaksanaan program ini dilakukan secara offline pada setiap pemilik usaha (UMKM) dengan pembuatan akun shopee dan juga tookpedia. Serta tujuan yang ingin di capai ingin memaksimalkan promosi yang dilakukan secara online agar terlihat lebih menarik. Teknis pelaksaaannya adalah dengan melakukan pengarahan dan pembuatan akun marketplace serta pendampingan hingga para pemilik usaha UMKM tersebut paham dalam mengoperasikan marketplace tersebut