Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Vote for Jesus, Join the Church: The Role of Eschatology in the Gospel of John Njoto, Ricky Febrian
JURNAL TEOLOGI REFORMED INDONESIA Vol. 10 No. 1 (2020): Vol.10 No.1 Jurnal Teologi Reformed Indonesia (March 2020)
Publisher : Sekolah Tinggi Teologi Reformed Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (946.511 KB) | DOI: 10.47135/jtri.v10i1.2

Abstract

Eskatologi yang unik dalam Injil Yohanes membangkitkan satu pertanyaan: Apakah peran dari eskatologi ini dalam Injil tersebut? Tulisan ini menyimpulkan bahwa Injil Yohanes menerapkan suatu eskatologi untuk: (1) menampilkan identitas Yesus sebagai Mesias yang memajukan Eskaton, dan yang memberikan kehidupan kekal di masa kini; (2) menunjukkan bahwa eskatologi di dalam Kristus lebih unggul dan lebih progresif daripada eskatologi pada agama Yahudi, tidak hanya bagi orang-orang Yahudi itu sendiri, tetapi juga bagi orang-orang bukan Yahudi; dan (3) menyuarakan sebuah undangan untuk bergabung ke dalam Gereja, yang di dalamnya, kehidupan kekal dapat dialami pada masa kini melalui berdiamnya Roh Kudus, yang memberi berkat kehadiran Kristus yang transenden bagi kehidupan gereja yang imanen. Pada akhirnya, Injil Yohanes menggunakan eskatologi untuk mengajak para pembaca untuk beriman kepada Kristus dan untuk bergabung dengan Gereja. The unique nature of eschatology in the Gospel of John raises a question: What is the role of this unique eschatology in the Gospel? This essay suggests that the Gospel employs eschatology for: (1) presenting the identity of Jesus as the Messiah who brings the Eschaton forward and who gives eternal life in the present; (2) showing that the eschatology in Christ is superior and more progressive than its Jewish counterpart, not only to the Jews but also to the Gentiles; and (3) voicing out an invitation to join the church, in which the quality of eternal life can be experienced in the present time through the indwelling of the Holy Spirit, who brings the blessings of Christ’s transcendent presence to the immanent life of the church. In the end, the Gospel of John uses eschatology to invite readers to have faith in Christ and to join the church.