Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMAK)

Analisis Kinerja Karyawan Melalui Closure Gap Competency Dan Training Pada Departemen Cheese PT. Greenfields Indonesia Rosita Laila D; Mohammad Dullah; Limgiani
Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : CV. Picmotiv

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36908/jebmak.v2i2.211

Abstract

Fenomena yang sering terjadi diperusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung terkait kinerja karyawan yang stagnan atau dikatakan tidak berkembang karena kurangnya kecakapan atau kemampuan karyawan dalam melakukan pekerjaannya dan mengemban jabatannya. Pada lingkungan kerja PT. Greenfields Indonesia khususnya departemen cheese, dua dari tiga leader tidak mampu melakukan inputing data mengunakan ms.excel untuk membuat laporan dikarenakan adanya leader pada kompetensi tersebut. Tujuan dari penelitian ini mengetahui bagaimana strategi manajemen dalam menigkatkan kinerja karyawan dengan melakukan identifikasi kompetensi hinggal pelaksanaan trainingnya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan studi kasus deskriptif. Analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalah strategi manajemen yang dikatakan berhasil dalam upaya closure gap competency ms.excel pada kedua leader cheese dengan meningkatnya kinerja karyawan yang dapat dilihat dari grafik performance.