This Author published in this journals
All Journal Semantik
Yudi Dwiandiyanta
Program Studi Magister Teknik Informatika, Program Pascasarjana Universitas Atma Jaya Yogyakarta 55281

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS EVALUASI KINERJA PEJABAT STRUKTURAL DENGAN METODE LINEAR PROGRAMMING Maria Adelvin Londa; Yudi Dwiandiyanta; Ernawati Ernawati
Semantik Vol 2, No 1 (2012): Prosiding Semantik 2012
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (172.429 KB)

Abstract

Pengukuran kinerja pejabat struktural merupakan satu hal yang harus dilakukan secara periodik oleh sebuah lembaga pendidikan. Saat ini di Universitas Flores – Ende – NTT belum menerapkan penilaian kinerja pejabat struktural dengan konsep komputerisasi, sehingga proses evaluasi kinerja pejabat struktural belum bisa dilaksanakan secara maksimal. Proses perancangan sistem pendukung keputusan menggunakan metode Linear Programming sebagai parameter asumsi, batasan dan aturan-aturan yang ditetapkan untuk dilakukan pemodelan matematika dalam bentukmodel pemrograman linear. Linear Programming memberikan alternatif pemecahan dari persoalan sebagai alternatif pengambilan satu keputusan yang bersifat minimum dengan memilih alternatif yang terbaik. Hasil akhir penelitian ini berupa analisis hasil evaluasi kinerja pejabat struktural.Kata kunci : Sistem Pendukung Keputusan, Linear Programming, kinerja pejabat struktural.