Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

HALAL BIHALAL DALAM PERSPEKTIF ADAT DAN SYARIAT Maisarotil Husna
PERADA Vol 2 No 1 (2019)
Publisher : STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (743.775 KB) | DOI: 10.35961/perada.v2i1.29

Abstract

Dalam kajian ini penulis akan membahas tiga topik yaitu silaturrahim, idul fitri dan tradisi halal bi halal. berdasarkan beberapa gagasan tradisi halal bi halal setelah idul fitri merupakan tradisi besar yang menyenangkan, ceria dan mengembirakan. merayakan hari raya idul fitri bersama keluarga besar merupakan sebuah tradisi yang turun temurun di Indonesia dan setelah hari raya tradisi halal bi halal merupakan moment yang tepat untuk silaturrahim dan saling meminta maaf terhadap berbagai agama sesama.Terkadang halal bi halal tidak hanya dilakukan agama Islam saja, misalnya dari sebuah perusahan yang karyawanya berasal dari berbagai agama, maka ketika acara halal bi halal setelah idul fitri seluruh karyawan yang berbeda agama turut menghadiri. dari sini terlihat bahwa halal bi halal memiliki dampak positif terhadap masyarakat.
Analisis Kitab Al-Tashīl Li Ta’wīl Al-Tanzīl Dengan Epistimologi Penafsiran Musthāfa Al’adawī Maisarotil Husna
Al-Kauniyah Vol. 1 No. 1 (2020): Al-Kauniyah
Publisher : Program Studi Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir STAIN Mandailing Natal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (911.703 KB) | DOI: 10.56874/alkauniyah.v1i1.371

Abstract

suk Musthāfa al-‘ Adawī. Dia tidak sama dengan ulama tafsir lainnya karna tidakmemiliki latar belakang pendidikan formal di bidang tafsir, tetapi memiliki sebuah karyayang fenomenal di bidang tafsir dengan merumuskan konsepnya sendiri sehingga bisamenjadi wawasan Khazanah keilmuan dalam bidang ilmu al-Qur’an dan Tafsir. Salahsatu Bentuk karakteristik Musthafa al-‘Adawî adalah konsisten dengan menggunakanmetode tanya jawab dalam menafsirkan ayat demi ayat dalam al-Qur’an. SehinggaDengan metode yang dipakainya kita bisa merumuskan bentuk karakteristik tafsirMusthāfa al-‘ Adawī .