Ratih Ratnasari
Departemen Mikrobiologi Veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan, Universitas Airlangga

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Determinan Antigen Gen omp2a Brucella abortus Isolat Lokal Ratih Ratnasari; Didik Handijatno; . Suwarno; Fedik Abdul Rantam
Acta VETERINARIA Indonesiana Vol. 2 No. 1 (2014): Januari 2014
Publisher : IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (424.347 KB) | DOI: 10.29244/avi.2.1.17-25

Abstract

Penyakit Brucellosis pada sapi disebabkan oleh Brucella abortus dan dikenal sebagai penyakitreproduksi menular pada ternak. Brucellosis merupakan penyakit zoonosis karena dapat menularpada manusia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui determinan antigen yang terdapat pada genomp2a B. abortus isolat lokal yang telah diblasting ke asam amino (protein). Sampel bakteri berasaldari sapi penderita Brucellosis asal Sulawesi Selatan dan Nusa Tenggara Timur. Gen omp2a diamplifikasimelalui tehnik Polymerase Chain Reaction (PCR) dengan menggunakan primer 2ab5F dan 2a900R.Produk PCR disekuensing untuk mendapatkan sekuen nukleotida gen omp2a B. abortus isolat lokal.Sekuen nukleotida ini dianalisis tingkat homologinya terhadap isolat asal mancanegara yang diaksesdari GenBank dengan menggunakan BLAST. Sekuen nukleotida gen omp2a diblasting ke asam aminokemudian dengan metode Kolaskar dan Tongaonkar antigenicity dapat diperoleh determinan antigenpada antigen protein membran luar (OMP) B. abortus isolat lokal. Hasil menunjukkan bahwa tingkathomologi antara sekuen gen omp2a B. abortus isolat lokal dengan isolat asal mancanegara mempunyaitingkat homologi yang tinggi (99% - 100%). Hasil prediksi determinan antigen didapatkan enamdeterminan antigen pada antigen OMP B. abortus isolat lokal.