Erry Koriyanti
Jurusan Fisika FMIPA, Universitas Sriwijaya

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Sistem Kontrol On/Off Menggunakan SMS (Short Message Service) Berbasis Mikrokontroler AT89C52 Khairul Saleh; Erry Koriyanti; Ali Alfarizi
Jurnal Penelitian Sains Vol 10, No 1 (2007)
Publisher : Faculty of Mathtmatics and Natural Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5531.842 KB) | DOI: 10.56064/jps.v10i1.430

Abstract

Modul sistem kontrol berbasis mikrokontroler AT89C52 ini dirancang untuk melakukan pengiriman SMS (Short Message Service) agar dapat mengktifkan atau menonaktifkan beberapa alat listrik. Dalam mikrokontroler ini, dibuat dalam mode teks formal PDU (Protocol Data Unit), PDU terdiri dari sistem penyanfian pasangan-pasangan bilangan heksa desimal agar dapat dimengerti oleh mikrokontroler Modul Sistem dirancang menggunakan mikrokontroler AT89C52, Telephone Seluller Receiver kemudian melakukan aksi mengaktifkan atau menonaktifkan led sesuai perintah dalam isi SMS. Dari hasil perancangan dan simulasi, alat ini dapat melakukan responnya dengan baik sesuai dengan perintah isi SMS dalam simulasi ini dilakukan pengujian dengan beberapa aspek yaitu pengujian perintah-perintah dalam SMS, waktu pengiriman SMS hingga aksi yang dilakukan dengan varisi beberapa jenis kartu seluller.
Pengukuran Waktu Tunda (Time Delay) pada Dua Sinyal dengan Cross Correlation Function (CCF) Erry Koriyanti
Jurnal Penelitian Sains Vol 12, No 1 (2009)
Publisher : Faculty of Mathtmatics and Natural Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2654.497 KB) | DOI: 10.56064/jps.v12i1.183

Abstract

Pengukuran waktu tunda pada sinyal pengukuran sering menjadi hal yang penting dalam keakuratan suatu pengukuran. Selama ini masih banyak digunakan pengukuran secara manual (langsung pada grafik sinyal) untuk mendapatkan waktu tunda. Dengan menggunakan cross correlation function (CCF), diharapkan hasil pengukuran menjadi lebih akurat. Penelitian ini dilaksanakan menggunakan beberapa data uji untuk menguji kemampuan program. Selanjutnya, data dari pengukuran langsung dengan CCF menghasilkan nilai waktu tunda kedua sinyal. Hasil pengukuran yang diperoleh mempunyai simpangan 1,68%.