Jemaulana Tarigan
Akademi Keperawatan Kesdam I/BB Medan

Published : 6 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : MAHESA : Malahayati Health Student Journal

Pemenuhan Kebutuhan Aktivitas Pada Lansia Dengan Rheumatoid Arthritis (RA) Di UPT Pelayanan Lanjut Usia Binjai Natasya Sianipar; Resmi Pangaribuan; Jemaulana Tarigan
MAHESA : Malahayati Health Student Journal Volume 1 Nomor 3 September 2021
Publisher : Universitas Malahayati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (262.482 KB) | DOI: 10.33024/mahesa.v1i3.5048

Abstract

ABSTRACT: FULFILLMENT OF AN ELDERLY ACTIVITY NEED WITH RHEUMATOID ARTHRITIS (RA) AT UPT PELAYANAN SOCIAL LANJUT USIA BINJAI Introduction: Musculoskeletal system disorders are often experienced by the elderly that consist of rheumatoid arthritis, osteoarthritis, and gout. Rheumatoid arthritis is an autoimmune disease with the main target is the joints, usually occurs in the joints of the hand, elbows, feet, and knees. Pain, swelling, and stiffness in the joints can take place continuously, it could cause the elderly to experience the impaired physical mobility. Purpose: The study aimed to fulfill the physical mobility needs in rheumatoid arthritis at UPT Social Services for Elderly Binjai.Methods: The study used a descriptive case study design on two elderly with the same disease which includes five stages of the nursing process; assessment, diagnosis, intervention, implementation, and evaluation. The study was conducted at UPT Social Services for Elderly Binjai with inclusion criteria, specifically the patients who suffer from rheumatoid arthritis, having impaired physical mobility, and the elderly aged 60-74 years.Result: The result after being given nursing care for four days of visits with nursing intervention by performing Range Of Motion (ROM), showed that patients 1 and 2 had a significant increase in extremity movement, and a decrease of pain, joint stiffness, and physical weakness. Conclusion: It is suggested to the patients and families to continue providing ROM to reduce the pain, recover the patient's ability to move the muscles, improve blood circulation, and increase physical mobility. Keywords: Rheumatoid Arthritis, Physical Mobility, Elderly.  INTISARI: PEMENUHAN KEBUTUHAN AKTIVITAS PADA LANSIA DENGAN RHEUMATOID ARTHRITIS (RA) DI UPT PELAYANAN LANJUT USIA BINJAI Latar Belakang: Gangguan system muskuloskletal yang sering dialami oleh lansia diantaranya adalah Rheumatoid Arthritis, osteoarthritis, dan gout, Rheumatoid Arthritis adalah suatu penyakit autoimun. Dengan target utama adalah sendi, biasanya  terjadi di sendi tangan, siku, kaki, dan lutut. Nyeri, Bengkak, dan kaku pada persendian dapat berlangsung secara terus menerus  hal tersebut dapat menyebabkan lansia mengalami gangguan mobilitas fisik.Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan mobilitas fisik pada Rheumatoid Arthritis Di UPT Pelayanan Lanjut Usia Binjai.Metode: Jenis penelitian ini Adalah deskriptif dengan rancangan studi kasus pada dua orang lansia dengan penyakit yang sama yang meliputi lima tahapan proses keperawatan yaitu pengkajian, diangnosa keperawatan, intervensi keperawatan, implementasi keperawatan, dan evaluasi. Penelitian ini dilakukan di UPT Pelayanan Sosial Lanjut Usia Binjai dengan Kriteria inklusi yaitu pasien yang menderita Rheumatoid Arthritis, klien yang mengalami gangguan mobilitas fisik, lansia yang berumur 60-74 Tahun.Hasil: Hasil studi kasus  setelah diberikan asuhan keperawatan selama empat hari kunjungan dengan intervensi keperawatan berupa diberikan Asuhan keperawatan gerakan Range Of Motion (ROM) di dapatkan hasil  pada klien 1 dan 2 menunjukkan pergerakan ekstermitas Meningkat, Nyeri menurun, Kaku sendi menurun, Kelemahan fisik menurun.Kesimpulan: untuk klien dan keluarga agar klien mampu melanjutkan pemberian  tindakan gerakan Range Of Motion (ROM) Untuk mengurangi rasa nyeri, mengembalikan kemampuan klien menggerakan otot, melancarkan peredaran darah, dan meningkatkan mobilitas fisik. Kata Kunci: Rheumatoid Arthritis, Mobilitas Fisik, lansia. 
Pemenuhan Kebutuhan Eliminasi Pada Inkontinensia Urine Dengan Kegel Exercise Di UPT Pelayanan Sosial Lanjut Usia Binjai Elsa Refany; Resmi Pangaribuan; Jemaulana Tarigan
MAHESA : Malahayati Health Student Journal Volume 1 Nomor 3 September 2021
Publisher : Universitas Malahayati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (216.06 KB) | DOI: 10.33024/mahesa.v1i3.5049

Abstract

ABSTRACT: FULFILLMENT OF URINE INCONTINENCE NEEDS FOR ELIMINATION WITH KEGEL EXERCISE AT BINJAI ELDERLY SOCIAL SERVICE UPT Background: Urinary incontinence means the spontaneous expulsion of urine at any time against the will (involuntary). Elderly is the process of slowly losing the ability of tissues to repair themselves/replace and maintain their normal function.Purpose: Kegel exercises are exercises to strengthen the pelvic muscles or exercises that aim to strengthen the pelvic floor muscles, especially the pubococcygeal muscles so that a woman can strengthen the urinary tract muscles.Methods: This research method is descriptive with a nursing process approach. The subject of the study was conducted on 2 patients with the same case, namely in patients who experienced urinary incontinence.Results: The results of the urinary incontinence assessment were associated with decreased bladder and detrusor muscle tone. The nursing interventions and implementation are monitoring the pattern and ability to urinate, identifying the causes of urinary incontinence, explaining the definition, types, and causes of urinary incontinence, recommending limiting fluid consumption 2-3 hours before bedtime, encouraging clients to do Kegel exercises and collaborating with medical and physiotherapists to overcome urinary incontinence. Kegel exercises were carried out in stages to the patient 2 days a day, morning and evening.Conclusion: The evaluation was carried out for 3 days and the results were that the patient was able to urinate and was controlled. The research is expected that the elderly UPT Binjai will improve more skills and always coordinate with other health teams in providing nursing care in accordance with Standard Operating Procedures (SOP). Keywords: Elimination Needs, Urinary Incontinence, Kegel Exercises INTISARI: PEMENUHAN KEBUTUHAN ELIMINASI PADA INKONTINENSIA URINEDENGAN KEGEL EXERCISE DI UPT PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA BINJAI Latar Belakang: Inkontinensia urin berarti pengeluaran urin secara spontan pada sembarang waktu diluar kehendak (involunter). Lansia adalah proses hilangnya secara perlahan-lahan kemampuan jaringan untuk memperbaiki diri/mengganti dan mempertahankan fungsi normalnya.Tujuan: Senam kegel adalah senam untuk menguatkan otot panggul atau senam yang bertujuan untuk memperkuat otot-otot dasar panggul terutama otot pubococcygeal sehingga seorang wanita dapat memperkuat otot-otot saluran kemih.Metode: Metode penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan proses Keperawatan. Subjek penelitian dilakukan pada 2 orang pasien dengan kasu yang sama yaitu pada pasien yang mengalami inkontinensia urin.Hasil: Hasil pengkajian inkontinensia urin berhubungan dengan penurunan tonus kandung kemih dan otot detrusor. Intervensi dan implementasi keperawatanya itu memonitor pola dan kemampuan berkemih, mengidentifikasi penyebab inkontinensia urine, menjelaskan definisi, jenis dan penyebab inkontinensia urine, menganjurkan membatasi konsumsi cairan 2-3 jam menjelang tidur, menganjurkan klien untuk senam kegel dan melakukan kolaborasi dengan medis dan fisioterapi untuk mengatasi inkontinensia urine. Senam kegel dilakukan secara bertahap kepada pasien 2 hari sehari pagi dan sore hari.Kesimpulan: Evaluasi dilakukan selama 3 hari dan  didapatkan hasil yaitu pasien dapat berkemih dan dikontrol. Penelitian diharapkan UPT lanjut usia Binjai meningkatkan keterampilan yang lebih dan selalu berkoordinasi dengan tim kesehatan lainnya dalam memberikan asuhan keperawatan sesuai dengan Standart Operasional Prosedur (SOP). Kata Kunci: Kebutuhan Eliminasi, InkontinensiaUrin, Senam Kegel