Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

Analisis Profitabilitas, Leverage, Pertumbuhan Penjualan Dan Kepemilikan Keluarga Terhadap Penghindaran Pajak Wiwit Irawati; Zul Akbar; Rosita Wulandari; Harry Barli
JAK (Jurnal Akuntansi) Kajian Ilmiah Akuntansi Vol. 7 No. 2 (2020)
Publisher : Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30656/jak.v7i2.2307

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Profitabilitas, Leverage, Pertumbuhan Penjualan dan Kepemilikan Keluarga terhadap Penghindaran Pajak. Didorong oleh pentingnya pendapatan pajak sebagai salah satu sumber pendapatan terbesar di negara ini, dengan sampel yang diambil adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 2013-2017. Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan data yang digunakan adalah data sekunder yang bersumber dari laporan keuangan dengan pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sebelum data dianalisis, uji asumsi klasik dilakukan dengan tujuan agar persamaan regresi yang dihasilkan tidak bias dan konsisten. Analisis data yang dilakukan adalah statistik deskriptif dan pengujian regresi linier berganda dengan bantuan alat statistik SPSS versi 24. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan perusahaan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap penghindaran pajak. Sementara Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Keluarga tidak berpengaruh pada Penghindaran Pajak. Dan Profitabilitas, Leverage, Pertumbuhan Penjualan, dan Kepemilikan Keluarga secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Penghindaran Pajak di Perusahaan Manufaktur pada 2013-2017. Kata Kunci : Profitabilitas, Leverage, Pertumbuhan Penjualan, Kepemilikan Keluarga, Penghindaran Pajak
EMPIRICAL TEST IN THE TAXATION ACCOUNTING CONSERVATISM Safitri Rica; Rosita Wulandari
JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia) Vol 2, No 1 (2019): JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia)
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2510.697 KB) | DOI: 10.32493/JABI.v2i1.y2019.p59-76

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti secara empiris mengenai pengaruh insentif pajak dan faktor non pajak dengan menggunakan proksi leverage, earning preasure, size terhadap konservatisme akuntansi.. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 70 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2012-2016. Metoda pemilihan sampel yang digunakan yaitu Purpsive sampling.Penggujian penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda yang sebeumnya harus lolos uji asumsi klasik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa insentif pajak, leverage, dan size berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi. Sedangkan earning pressure tidak berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi.
Transfer Pricing: Pajak, Mekanisme Bonus, Kontrak Hutang, Nilai Tukar dan Multinasionalitas Rosita Wulandari; Dwi Nur Anisa; Wiwit Irawati; Ali Mubarok
JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia) Vol 4, No 3 (2021): JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia)
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/JABI.v4i3.y2021.p%p

Abstract

Obtaining empirical evidence regarding the effect of taxes, bonus mechanisms, debt contracts, exchange rates and multinationals on transfer pricing decisions is the aim of this study on manufacturing sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2015-2019 period. Quantitative type in this study. The sample used was 40 data based on purposive sampling method. The method of analysis in this study is Panel Data Regression. The results of this study prove that debt contracts have an effect on transfer pricing decisions, while taxes, bonus mechanisms, exchange rates, and multinationality have no effect on transfer pricing decisions.
PENGARUH BOOK TAX DIFFERENCES DAN ARUS KAS TERHADAP PERSISTENSI LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI) Dian Ariyani; Rosita Wulandari
Keberlanjutan : Jurnal Manajemen dan Jurnal Akuntansi Vol 2, No 2 (2017): Keberlanjutan
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (342.437 KB) | DOI: 10.32493/keberlanjutan.v2i2.y2017.p574-563

Abstract

Abstract This study aims to determine the effect of book tax differences and cash flow on earnings persistence. The population in this study is a manufacturing company listed on the Indonesia Stock Exchange 2010-2015. Sampling technique in this research is done by purposive sampling method. Pursuant to purposive sampling method, sample obtained counted 24 company. The type of this research is associative research using quantitative method. The analytical method used to test the influence of book tax differences and cash flow to earnings persistence is multiple regression method with the help of software SPSS version 22. The results showed that partially, permanent differences significantly negatively affect earnings persistence, temporary differences negatively significant effect on persistence Profit, and cash flow have a significant positive effect on earnings persistence. The results of the study simultaneously show that if the permanent differences, temporary differences and cash flows have a significant effect on earnings persistence. Keywords: Permanent Differences, Temporary Differences, Cash Flow,  Earnings                    Persistence
Efek Moderasi Religiousity pada Money Ethics dan Teknologi Informasi Terhadap Tax Evasion Pada UMKM di Kecamatan Serpong Rosita Wulandari
Accounthink Vol 5 No 02 (2020): Oktober
Publisher : UNSIKA (Universitas Singaperbangsa Karawang)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract The purpose of this research is to obtain empirical evidence of the influence of money ethics and information technology taxation on tax evasion with religiosity as a moderation variable in MSME actors of Serpong sub-district registered in the cooperative and msme office of South Tangerang city. The population in this study is all Serpong sub-district smes registered with the South Tangerang City Cooperative and MSME Office. The sample of this study was determined by purposive sampling method and the data was collected by the division of questionnaires with the number of respondents 105 respondents, questionnaires that can be processed as many as 100 respondents, the rest of the data filled in incomplete. The data analysis methods used are multiple linear regression analysis and moderation regression analysis using the SPSS version 25 program. The results of the study show that money ethics affects Tax Evasion. Information Technology has no effect on Tax Evasion. As for intrinsic religiosity and extrinsic religiosity as variable moderation does not succeed in moderating in this relationship both on money ethics and information technology taxation. Keywords : Money ethics, Information technology taxation, Intrinsic, Extrinsic Religiosity, Tax Evasion
PENGARUH KOMITE AUDIT DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP PENGUNGKAPAN SUSTAINABILITY REPORT (Studi Empiris Pada Perusahaan yang Mengikuti Asia Sustainability Reporting Rating Periode 2015-2020) Rosita Wulandari
Accounthink Vol 6 No 02 (2021)
Publisher : UNSIKA (Universitas Singaperbangsa Karawang)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendapatkan bukti empiris pengaruh komite audit dan struktur modal terhadap pengungkapan sustainability report pada perusahaan yang mengikuti Asia Sustainability Reporting Rating periode 2015-2020. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode deskriptif, data yang digunakan merupakan data sekunder dan kemudian dilakukan pengujian dan mendeskripsikan atau memberikan gambaran atas hasil tersebut. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini merupakan perusahaan yang yang mengikuti Asia Sustainability Reporting Rating periode 2015-2020 berjumlah sebanyak 102 perusahaan. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dengan salah satu kriteria Perusahaan berpartisipasi dalam ajang penghargaan Asia Sustainability Reporting Rating (ASRR) selama 6 tahun berturut-turut mulai dari tahun 2015-2020 dan Perusahan menerbitkan laporan keberlanjutan (sustainability report) yang terpisah ataupun terintegrasi dengan laporan tahunan, yang mana laporan tersebut adalah laporan keberlanjutan tahun pada tahun 2015 sampai dengan 2020 yang diikutkan dalam Asia Sustainability Reporting Rating (ASRR) 2015-2019, sehingga sampel yang diperoleh sebanyak 9 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi data panel dengan menggunakan bantuan software Eviews versi 9. Hasil pengujian menunjukkan bahwa variabel komite audit memiliki pengaruh terhadap pengungkapan sustainability report. Sedangkan variabel struktur modal tidak memiliki pengaruh terhadap pengungkapan sustainability report. Secara simultan komite audit dan struktur modal memiliki pengaruh terhadap pengungkapan sustainability report pada perusahaan yang mengikuti asia sustainability reporting rating periode 2015-2020. Kata Kunci : Komite Audit, Struktur Modal, Sustainability Report.
ANALISIS KINERJA BANK PERKREDITAN RAKYAT MELALUI METODE CAMEL DALAM KAITANNYA DENGAN UPAYA MEMBANGUN KESINAMBUNGAN USAHA DAN MENJAGA KEPERCAYAAN NASABAH (Sudi Kasus : PT. BPR Fajar Artha Makmur) Rosita Wulandari; Boedi Hasmanto; Slamet Afandi
Inovasi Vol 1, No 1 (2014): INOVASI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (407.014 KB) | DOI: 10.32493/Inovasi.v1i1.p%p.1027

Abstract

ABSTRAKANALISIS KINERJA BANK PERKREDITAN RAKYAT MELALUI METODE CAMEL DALAM KAITANNYA DENGAN UPAYA MEMBANGUN KESINAMBUNGAN USAHA DAN MENJAGA KEPERCAYAAN NASABAH. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja perusahaan dengan menggunakan metode CAMEL. Metode CAMEL memiliki lima aspek, yaitu aspek permodalan menggunakan rasio CAR (Capital Adequacy Ratio), aspek kualitas aktiva produktif menggunakan rasio KAP (Kualitas Aktiva Produktif) dan PPAP (Penyisihan Penghapusan Aktiva Produktif), aspek manajemen menggunakan perhitungan manajemen umum dan manajemen risiko, aspek rentabilitas menggunakan rasio ROA (Return On Assets) dan BOPO (Beban Operasional terhadap Pendapatan Operasional), dan aspek likuiditas menggunakan rasio Cash Ratio dan LDR (Loan to Deposit Ratio). Metode penelitian ini bersifat kuantitatif. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini  dengan menggunakan metode CAMEL dan  berdasarkan Surat Keputusan Direksi Bank Indonesia Nomor 30/12/KEP/DIR tanggal 30 April 1997 perihal Tata Cara Penilaian Tingkat Kesehatan BPR. Dari hasil analisis berdasarkan metode CAMEL untuk membangun kesinambungan dan kepercayaan nasabah dapat disimpulkan bahwa kinerja PT. BPR fajar Artha Makmur dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir yaitu tahun 2007, 2008, 2009, 2010, 2011 dan september 2012 tidak semuanya mendapat predikat SEHAT hanya tahun 2010,2011 dan september 2012 yang mendapat predikat SEHAT
PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, INTENSITAS MODAL, DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK Rosita Wulandari; Vera Marliyana
Jurnal Riset Terapan Akuntansi Vol. 6 No. 2 (2022): JURNAL RISET TERAPAN AKUNTANSI
Publisher : Jurnal Riset Terapan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.7267462

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh corporate social responsibility, intensitas modal, dan corporate governance yang diproksikan (ukuran dewan direksi dan komisaris independen) terhadap agresivitas pajak pada perusahaan barang konsumen primer sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar dalam bursa efek indonesia pada tahun 2016-2020 baik secara pasial maupun simultan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh sampel dalam penelitian ini adalah berjumlah 100 data. Metode analisis yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, uji koefisien determinan, uji F, dan uji T dengan bantuan program aplikasi Eviews9. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Corporate Social Responsibility secara parisal tidak berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak. Intensitas Modal secara parsial berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak. Ukuran Dewan Direksi secara parsial berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak. Komisaris Independen secara parsial berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak. Keterbatasan dalam penelitian ini adalah sampel yang digunakan kurang besar, karena jumlah sampel yang lebih besar akan dapat memberikan hasil penelitian yang lebih mendekati dengan kondisi yang sebenarnya. Kata kunci: Agresivitas Pajak, Corporate Social Responsibility, Intensitas Modal, Ukuran Dewan Direksi, Komisaris Independen.
Pengaruh Book Tax Differences, Volatilitas Arus Kas, dan Besaran Akrual Terhadap Persistensi Laba: Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Basic Materials Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021 Yesi Intan Kholilah; Rosita Wulandari
Accounthink : Journal of Accounting and Finance Vol. 8 No. 01 (2023): Maret 2023
Publisher : Badan Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan memberikan bukti secara empiris mengenai pengaruh book tax differences, volatilitas arus kas, dan besaran akrual terhadap persistensi laba pada perusahaan manufaktur sektor basic materials yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2021. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dan menggunakan data sekunder yaitu berupa laporan keuangan tahunan. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan memperoleh sebanyak 20 perusahaan selama 6 tahun. Teknik analisis data menggunakan metode analisis regresi data panel dan program software Eviews versi 9. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel book tax differences perbedaan permanen tidak berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba, sedangkan variabel book tax differences perbedaan temporer, volatilitas arus kas, dan besaran akrual serta tingkat utang berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba. Sementara, secara simultan book tax differences, volatilitas arus kas, dan besaran akrual serta tingkat utang berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba.
Empirical Test of Composite Stock Price Index: Regional Stock Index Rosita Wulandari; Adhitya Putri Pratiwi; Nopagia Nopagia; Suripto Suripto
JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia) Vol 6, No 1 (2023): JABI (JURNAL AKUNTANSI BERKELANJUTAN INDONESIA)
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/JABI.v6i1.y2023.p21-36

Abstract

The Composite Stock Price Index (JCI) is an indicator of price movements of all shares on the Indonesia Stock Exchange where one of the factors that can influence the movement of the JCI in Indonesia is the Global Stock Index. This study aims to determine the effect of the Global Stock Index on the Composite Stock Price Index (CSPI) on the Indonesia Stock Exchange, and to analyze the Global Stock Index which has a dominant influence on the JCI. The object of this research was conducted on 5 global stock indices that are located close to and which have a major influence on the world economy on the JCI on the Indonesia Stock Exchange, which consist of the American index with the Dow Jones (DJIA), the Japanese index with the Nikkei 225 (N225), Singapore with the index Strait Times Index (STI), Malaysia with the Kuala Lumpur Composite Index (KLCI) and Hong Kong. with the Hang Seng Index (HSI). The data used is secondary data in the form of monthly. The analytical method used in this study is Ordinary Least Square (OLS) with Eviews version 9 program analysis. The results of the study show that DJIA, Nikkei225, STI, and HIS partially have no effect on the Indonesian Stock Exchange Composite Stock Price Index, while KLCI has an effect on the Indonesia Stock Exchange Composite Stock Price Index.