Eni Nuraeni
UPI

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERBANDINGAN PENGGUNAAN MULTIMEDIA SECARA TUTORIAL DAN PRESENTASI TERHADAP PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS PADA KONSEP SISTEM PERTAHANAN TUBUH Eni Nuraeni; Dadang Machmudin; Tenten Hermansyah
Jurnal Pendidikan Vol. 13 No. 1 (2012)
Publisher : LPPM Universitas Terbuka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (458.251 KB) | DOI: 10.33830/jp.v13i1.351.2012

Abstract

The purpose of this study was to compare the use of multimedia in the presentation and tutorial of mastery of the concept and process skills in science concerning the immune system. The experimental study was designed with Quasy pre-test post-test, multiple nonequivalent group design. Two treatments for each tutorials and presentations class were employed. Instruments consist of basic concept mastery test, the concept and process skills, questionnaires, and interviews. The result showed that there were differences among the two classes. However, there was no significant difference students process skill in science. Communication skills measured showed no significant difference, while the predictive ability measured showed a significant difference. Tujuan penelitian ini adalah membandingkan penggunaan multimedia secara presentasi terhadap penguasaan konsep dan KPS pada konsep sistem pertahanan tubuh melalui penggunaan multimedia secara tutorial dan presentasi. Penelitian ini merupakan Quasy eksperiment dengan desain pre-test post-test, nonequivalent multiple group design. Digunakan dua kelas perlakuan masing-masing untuk kelas tutorial dan presentasi. Instrumen yang digunakan meliputi pokok uji penguasaan konsep, pokok uji KPS, angket dan wawancara. Hasi menunjukan adanya perbedaan penguasaan konsep pada kedua kelas perlakuan. Akan tetapi perlakuan yang diberikan tidak menunjukan adanya perbedaan terhadap KPS siswa. Kemampuan komunikasi yang diukur menunjukan tidak adanya, sedangkan kemampuan prediksi yang diukur menunjukan adanya perbedaan yang signifikan.