Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Infortech

Rancang Bangun Sistem Start Engine pada Sepeda Motor dengan Metode Sidik Jari Eka Ria Nugraha; Rachmat Adi Purnama; Ade Setiawan
Jurnal Infortech Vol 5, No 1 (2023): JUNI 2023
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/infortech.v5i1.15701

Abstract

Dalam perkembangan teknologi yang sangat pesat di zaman sekarang ini sangat dituntut untuk dapat memiliki kreatifitas dan inovasi yang tinggi. Kebutuhan manusia akan teknologi sudah sangat meningkat dan sangat ketergantungan. Teknologi yang di butuhkan harus mempunyai kecanggihan dan kemudahan. kriminalitas terhadap pencurian  kendaraan bermotor di Depok pada tahun 2020 hingga 2021 tercatat 310 kasus pencurian. Untuk mengurangi resiko terjadi nya kejahatan khususnya pada Sepeda motor di perlukan peningkatan keamanan pada kendaraan bermotor. Seiring dengan kemajuan teknologi terutama di bidang elektronika maka dirancang sebuah alat keamanan sepeda motor dimana alat tersebut akan dirancang menggunakan fingerprint agar tingkat keamanannya lebih tinggi. Sistem yang dibuat menggunakan fingerprint sebagai input untuk mendeteksi sidik jari dari pengguna sepeda motor.Sistem ini juga didukung dengan mikrokontroler sebagai otak untuk mengolah data dari fingerprint.Dan dari hasil yang didapat alat ini kemungkinan besar bisa mengurangi pencurian kendaraan bermotor.