Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kajian Ekolinguistik Terhadap Ketergerusan Leksikon Kesaguan pada Masyarakat Tolaki di Kabupaten Konawe Aris .
ETNOREFLIKA: Jurnal Sosial dan Budaya Vol 3 No 1 (2014): Volume 3 Nomor 1, Februari 2014
Publisher : Laboratorium Jurusan Antropologi, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (6248.165 KB) | DOI: 10.33772/etnoreflika.v3i1.66

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan secara mendalam tentang ketergerusan leksikon kesaguan beserta faktor penyebabnya pada masyarakat Tolaki di Kabupaten Konawe. Penelitian ini dilaksanakan di 4 kecamatan kabupaten Konawe, yaitu: (1) Kecamatan Konawe; (2) Kecamatan Pohara; (3) Kecamatan Meluhu; dan (4) Kecamatan Lambuya yang terletak di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Ketergerusan pemahaman ekoleksikon kesaguan di Kabupaten Konawe disebabkan oleh faktor penuturnya. Selain itu, disebabkan pula oleh perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, migrasi penduduk, dan seni membawa para penutur bahasa Tolaki selalu berinteraksi dengan penutur bahasa lain, seperti bahasa Bugis, bahasa Selayar, bahasa Jawa, bahasa Bali yang hidup berdampingan dalam wilayah yang sama. Adapun penyebab kurang penguasaan tutur leksikon kesaguan dipengaruhi adanya kawin silang, mobilisasi penduduk yang tinggi, menguatnya kesadaran masyarakat sangat mempengaruhi penguasaan dan penggunaan keberagaman ekoleksikal kesaguan sehari-hari. Kata kunci : ekolinguistik, leksikon kesaguan, bahasa tolaki, sagu, tawaro