Riki Krisdianto
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM APLIKASI DATA ABSENSI PADA SMK NEGERI 1 TALANG PADANG MENGGUNAKAN MODEL SMS GATEWAY SEBAGAI LAYANAN INFORMASI WALI MURID Muhamad Muslihudin; Riki Krisdianto; Adi Prasetia Nanda
EXPERT: Jurnal Manajemen Sistem Informasi dan Teknologi Vol 8, No 2 (2018): Desember
Publisher : Universitas Bandar Lampung (UBL)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36448/jmsit.v8i2.1113

Abstract

Sistem absensi pada sebuah instansi pendidikan merupakan salah satu instrumen dalam menentukan kehadiran peserta didik diberbagai level satuan pendidikan. Di SMKN 1 Talang padang  absensi siswa juga menjadi kegiatan rutin yang dilakukan setiap periode pembelajaran. Kurangnya media pendataan, membuat  pihak sekolah kesulitan dalam membackup data absensi siswa. Manualnya proses absensi siswa  juga menjadi salah satu permasalahan yang dihadapi, siswa harus datang langsung ke sekolah untuk mengisi absensi kemudian data tersebut dicatat pada buku besar. Pembuatan laporan yang juga masih manual membuat sering terjadinya kesalahan dalam memasukan data sehingga memerlukan waktu yang lama. Oleh karenanya dibutuhkan sebuah sistem informasi absensi siswa  berbasis web dan SMS Gateway untuk memudahkan pendataan  absensi berikut databasenya. Dengan menggunakan pengembangan perangkat lunak, penulis mencoba membangun sebuah sistem informasi absensi siswa berbasis web dengan SMS Gateway pada SMKN 1 Talangpadang menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Xampp sebagai web server serta MySql sebagai databasenya sehingga proses input dan olah data lebih cepat. Dengan  adanya aplikasi ini diharapkan dapat membantu pihak sekolah dan  siswa dalam proses absensi siswa.