Neni Lismareni
STKIP Muhammadiyah Pagaralam

Published : 4 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika

EFEKTIVITAS ALAT PERAGA PAPAN TURUNAN TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI Neni Lismareni
Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 1, No 1 (2018): Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/indiktika.v1i1.2238

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan hasil belajar matematika siswa dengan menggunakan Alat Peraga Papan Turunan di kelas XI SMA Negeri 1 Pajar Bulan tahun pelajaran 2017/2018. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 1 Pajar Bulan dengan populasi adalah seluruh siswa kelas XI SMA Negeri 1 Pajar Bulan tahun pelajaran 2017/2018 yang berjumlah 118 siswa dan terbagi menjadi 5 kelas. Sampel penelitian ini adalah kelas  sebagai kelas eksperimen yang terdiri dari 25 siswa dan kelas  sebagai kelas kontrol berjumlah 25 siswa. Materi yang dipilih yaitu pokok bahasan turunan fungsi aljabar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Pengumpulan data diambil dengan metode tes dalam bentuk essay. Sedangkan analisis data menggunakan uji t. Setelah diadakan penelitian maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan alat peraga papan turunan efektif terhadap hasil belajar matematika pada materi turunan di kelas XI SMA Negeri 1 Pajar Bulan tahun pelajaran 2017/2018.Kata kunci : efektivitas, alat peraga papan turunan, hasil belajar