Gresselly Gresselly
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUKUMAN MATI DITINJAU DARI HAK ASASI MANUSIA Gresselly Gresselly
Jurnal Hukum Tri Pantang Vol 4 No 1 (2018): JURNAL HUKUM TRI PANTANG
Publisher : Fakultas Hukum, Universitas Tamansiswa Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hukuman mati merupakan salah satu pidana pokok yang terdapat Kitab Undang-Undang Hukum Pidana. Selain itu hukuman mati terdapat dalam undang-undang lain seperti Undang-Undang Narkotika, Undang-Undang Terorisme, Undang-Undang Korupsi, Undang-Undang HAM dan lain-lain. Padahal negara-negara yang tidak mengenal Pancasila secara perlahan mereka sudah bergerak kearah penghapusan (abolisi) hukuman mati, baik atas dasar keterikatan atas instrumen hak asasi manusia yang telah disepakati, maupun atas dasar prmindanaan baru bahwa pembalasan bukan menjadi tujuan