Friska Amallia
STIKS Tarakanita

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Makna Iklan Indomie Versi “Selera Yang Selalu Menemani” Friska Amallia; Agustinus Rustanta
Jurnal Komunikasi dan Bisnis Vol 5, No 2 (2020): Jurnal Ilmu Komunikasi dan Bisnis
Publisher : STARKI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36914/jikb.v5i2.353

Abstract

Penelitian ini tentang iklan Indomie versi “Selera yang selalu menemani” pada kanal Youtube. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui makna-makna atau pesan-pesan khususnya makna atau pesan denotasi, konotasi, dan mitos di dalam tayangan iklan Indomie versi “Selera yang selalu menemani”. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif, dengan pisau analisis Semiotika Roland Barthes. Ditemukan bahwa terdapat makna denotasi di dalam tayangan iklan Indomie versi “Selera yang selalu menemani”adalah aktivitas sehari-hari yang dilakukan oleh masyarakat yang ada di pedesaan dan di kota salah satunya yaitu kegiatan makan mie instan bersama-sama. Makna konotasi yang terdapat di dalam tayangan iklan Indomie versi “Selera yang selalu menemani” adalah kebersamaan, keserdahaan, dan keberagaman. Makna mitos yang terdapat di dalam tayangan iklan Indomie versi “Selera yang selalu menemani” adalah sebuah kebiasaan yang tanpa sadar atau dengan sadar dilakukan oleh masyarakat Indonesia selama ini yaitu gotong royong, dan “Mangan Ora Mangan Sing Penting Ngumpul”.