Prikanti Kusuma Wardani
Universitas Telkom

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Komunikasi Interpersonal Remaja-Orangtua Berbeda Agama Tentang Kebebasan Remaja Memilih Agama Dalam Keluarga Prikanti Kusuma Wardani; Lucy Pujasari Supratman
Communicology: Jurnal Ilmu Komunikasi Vol 9 No 2 (2021): Communicology: Jurnal Ilmu Komunikasi, Volume 9 No 2 Desember 2021
Publisher : DIII Prodi Humas Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/COMMUNICOLOGY.022.09

Abstract

ABSTRACT This study aims to describe the interpersonal communication of adolescents with parents of different religions regarding the freedom to choose religions in the family. This study uses symbolic interaction theory in order to know the process of interaction and communication with parents of different religions by using symbols that have different meanings, this is able to make it easier for adolescents to understand the existing meanings. This research is a qualitative research using a case study approach. The subjects of this research are late adolescents who have parents of different religions. Key informants in this study were two girls and one boy. Techniques in collecting data through observation, interviews, and documentation. As well as data analysis techniques using data analysis from the Miles and Huberma model which consists of data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The data validity technique used was the source triangulation technique. The results of research on the three adolescents who have parents of different religions show that the form of communication carried out by the three adolescent informants uses a form of communication that is assertive by discussing the freedom of adolescents in choosing religion and is aggressive in which they impose an opinion from the parents' side in freedom of choice. religion in adolescents. The conclusion in this study is that there is interpersonal communication carried out by adolescents with parents using forms of communication that are aggressive and assertive, where communication goes by discussing adolescent freedom in religion and imposing parents' opinions regarding adolescent freedom in religion. For further research, it is hoped that there will be more research on adolescent freedom in choosing religion in the family from a broader aspect and using other approaches. Keyword: Adolescents and Parents of Interfaith; Freedom of Religion; Interpersonal Communication ABSTRAK Pada penelitian ini bertujuan untuk menjabarkan komunikasi interpersonal remaja dengan orang tua berbeda agama tentang kebebasan memilih agama di dalam keluarga. Penelitian ini menggunakan teori interaksi simbolik agar mengetahui proses interaksi dan komunikasi dengan orang tua beda agama dengan menggunakan simbol-simbol yang memiliki makna berbeda-beda, hal tersebut mampu mempermudahkan remaja dalam memahami makna yang ada. Penelitian ini merupakan salah satu penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus. Subjek penelitian ini yaitu remaja akhir yang memiliki orang tua berbeda agama. informan kunci pada penelitian ini terdapat dua remaja perempuan dan satu remaja laki-laki. Teknik dalam pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Serta teknik analisis pada data dengan menggunakan analisis data dari model Miles dan Huberma yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Teknik keabsahan data yang digunakan yaitu teknik triangulasi sumber. Hasil penelitian terhadap ketiga remaja yang memiliki orang tua beda agama menunjukan bahwa Bentuk komunikasi yang dilakukan ketiga informan remaja dengan menggunakan bentuk komunikasi yang bersifat asertif dengan cara mendiskusikan terkait kebebasan remaja dalam memilih agama dan bersifat agresif dimana adanya memaksakan pendapat dari sisi orang tua dalam kebebasan memilih agama pada remaja. Kesimpulan dalam penelitian ini adanya komunikasi interpersonal yang dilakukan remaja dengan orang tua dengan menggunakan bentuk komunikasi yang bersifat agresif dan asertif, dimana komunikasi berjalan dengan mendiskusikan kebebasan remaja dalam beragama dan memaksakan pendapat orang tua terkait kebebasan remaja dalam beragama. Untuk penelitian selanjutnya diharapkan semakin banyak penelitian mengenai kebebasan remaja dalam memilih agama di keluarga dari aspek yang lebih luas dan menggunakan pendekatan lainnya. Kata Kunci: Komunikasi Interpersonal; Remaja dan Orang tua beda agama; Kebebasan beragama.