Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGEMBANGAN PENYEDAP RASA ALAMI DARI CANGKANG RAJUNGAN DENGAN METODE FOAM-MAT DRYING Diode Yonata; Nurhidajah Nurhidajah; Boby Pranata; Muhammad Yusuf
AGROINTEK Vol 15, No 1 (2021)
Publisher : Agroindustrial Technology, University of Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/agrointek.v15i1.8799

Abstract

Swimming crab shells have been confirmed as umami source food waste. Information regarding the use of swimming crab shells in making seasoning in very limited. Processing the swimming crab shells into flour will cause the shell protein to hydrolyze, so that amino acids become free and give an umami effect derived from glutamic acid compounds. Umami compounds from crab shell flour can be developed into seasoning along with components of salt, sugar and pepper. This research to determine the best formula for making natural seasoning from swimming crab shells using the foam-mat drying method. A total of 5 formulas were determined based on the ratio of swimming crab shell flour to salt, that is F1 (25:45), F2 (30:40), F3 (35:35), F4 (40:30) and F5 (45:25). The parameters analyzed included physical and chemical characteristics of seasoning. The results showed that the higher addition of swimming crab shell flour had an effect on increasing levels of glutamic acid as a source of umami and the rendement of seasoning, as well as decreasing salt content, water content, solubility, and product hygroscopicity, but did not affect sugar content and water activity of the seasoning. The best formula for seasoning is F4 with a ratio of swimming crab shell flour to salt (40:30).
Pengaruh Waktu Fermentasi terhadap Serat Pangan dan Daya Cerna Protein Tepung Jewawut (Setaria italica) Menggunakan Ekstrak Kubis Terfermentasi Diode Yonata; Boby Pranata; Nurhidajah Nurhidajah
Warta Industri Hasil Pertanian Vol 39, No 1 (2022)
Publisher : Balai Besar Industri Agro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32765/wartaihp.v39i1.6650

Abstract

Produk turunan serealia lokal Indonesia yang salah satunya adalah tepung Jewawut umumnya mengandung nilai serat pangan (SP) dan daya cerna protein (DCP) yang rendah. Dari banyak hasil penelitian sebelumnya dilaporkan bahwa proses fermentasi diketahui dapat meningkatkan nilai SP dan DCP produk serealia, namun prosesnya membutuhkan waktu yang relatif lama. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan waktu optimum fermentasi pembuatan tepung jewawut dengan menggunakan ekstrak kubis terfermentasi (EKT). Waktu fermentasi yang digunakan di dalam penelitian ini adalah 0, 12, 24, 36, dan 48 jam. Kemudian, terhadap produk tepung jewawut dilakukan analisis proksimat, serat pangan total (SPT), serat pangan larut (SPL), serat pangan tidak larut (SPTL), dan DCP, sedangkan terhadap EKT dilakukan analisis total bakteri, nilai pH, dan total asam. Dari hasil penelitian ini terlihat bahwa proses fermentasi terhadap tepung jewawut yang terbentuk dengan menggunakan EKT memberikan waktu optimum selama 36 jam. Pada waktu tersebut menyebabkan terjadinya peningkatan kadar SPT, SPL, dan DCP berturut-turut sebesar 4,43; 25,35; dan 24,29 %, serta penurunan kadar SPTL sebesar 4,11 %. Kemudian hasil analisis terhadap EKT pada jam ke-36 terjadi peningkatan total bakteri sebesar 4,53 log CFU/ml, peningkatan total asam sebesar 2,59 %, serta penurunan pH cairan EKT sebesar 1,4.