Sofi Yunianti
Pusat dokumentasi jurnal pendidikan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN BERKARAKTER PADA PERKULIAHAN INTENSIVE COURSE Sofi Yunianti; Teguh Adimarta; Vega Hesmatantya
Didaktis: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan Vol 15, No 2 (2015)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (257.622 KB) | DOI: 10.30651/didaktis.v15i2.81

Abstract

ABSTRAKMata kuliah Intensive Course bertujuan untuk membekali kemampuan bahasa Inggris mahasiswa semester I. Namun, seringkali menemui perbedaan kemamampuan yang signifikan. Selain itu, ada 3 mahasiswa semester I tahun ajaran 2014/2015 yang berasal dari Thailand yang dihadapkan pada prose adaptasi. Sehingga, dibutuhkan teman yang saling mendukung. Maka, pelaksanaan lesson study menekankan pada aspek kognitif dan karakter. Penelitianini bertujuan untuk; (1) mendiskripsikan bagaimana penerapan lesson study dalam meningkatkan kemampuan Bahasa Inggris melalui mata kuliah Intensive Course, (2) Mendiskripsikan peningkatan karakter mahasiswa melalui penerapan lesson study yang meliputi Ketulusan hati/Kejujuran (Honesty), Belas Kasih (Compassion), Kegagahberanian(Courage), Kasih Sayang (Kindness), Kontrol diri (Self-Control), Kerjasama (Cooperation), dan Kerja Keras (Deligence/Hardwork). Penelitian ini menggunakakan pendekatan student-centered learning, penelitian ini memfokuskan pada empat siklus lesson study, yangmasing-masing siklus terdiri dari perencanaan (plan), pelaksanaan (do/open lesson), dan refleksi (see). Hasil penelitian menujukkan bahwa lesson study efektif dipraktikkan guna meningkatkan pembelajaran berkarakter pada mata kuliah Intensive Course karenamenujukkan peningkatkan kemampuan bahasa inggris sebesar 33,3 % dan peningkatan karakter ketulusan dari siklus 1- 4 menujukkan peningkatan 17,6 belas kasihan 26,5 keberanian 17,6 kasih sayang 8,8 kontrol diri 17,6 kerjasama 25,6 kerja keras 17,6.