Amin Fauzi
Universitas Negeri Surabaya

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Efektivitas Program Beasiswa Bidikmisi di Universitas Negeri Surabaya Dwi Harmani Astuti D.; Amin Fauzi; Samsuruhuda H.
Didaktis: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan Vol 19, No 3 (2019)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (210.666 KB) | DOI: 10.30651/didaktis.v19i3.3586

Abstract

Fokus penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penyelenggaraan rogram beasiswa bidikmisi di Universitas Negeri Surabaya. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus untuk memperoleh pemahaman yang lebih luas dan mendalam terhadap data yang ditemukan dan dihadapi peneliti. Metode pengumpulan data penelitian melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data kemudian dianalisis dan dideskripsikan untuk mengetahui bagaimana efektifitas program beasiswa Bidikmisi di Universitas Negeri Surabaya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Universitas Negeri Surabaya telah berperan sebagai pelaksana kebijakan pemerintah memberikan akses pendidikan tinggi kepada masyarakat yang memiliki keterbatasan ekonomi. Efektivitas program bidikmisi di Universitas Negeri Surabaya didasarkan atas capaian beberapa tujuan bidikmisi yaitu (1) pemerataan akses pendidikan, (2) lulus tepat waktu, dan (3) meningkatkan prestasi. Berdasarkan data hasil penelitian menunjukkan sudah efektif. Faktor penghambat yang ditemui dalam pengelolaan bidikmisi di Unesa antara lain kurangnya koordinasi antara pengelola dengan pihak-pihak terkait, kurangnya informasi dan komunikasi yang diberikan kepada penerima bidikmisi, masih belum terlaksananya monitoring dan evaluasi, dan kurangnya komitmen penerima bidikmisi atas tanggungjawabnya sebagai penerima bidikmisi.
Implementasi Penyetaraan Jabatan Administrasi Tenaga Kependidikan ke Jabatan Fungsional Widya timur; Amin Fauzi; Yakup Yakup; Tara Satyawati
JDMP (Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan) Vol. 7 No. 1 (2022): Volume 7, Nomor 1, September 2022
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jdmp.v7n1.p39-47

Abstract

Since the government launched a policy on simplifying the level of bureaucracy and government administration in the next five years that focuses on human resource development, the Ministry of PAN RB has developed an achievement strategy, namely, transfering administrative/structural positions of echelon III and echelon IV into functional positions. This transfer of positions has caused anxiety and feeling of uncertainy among officials whose current positions will be transferred. In its implementation, problems arise such as the readiness of administrative employees who are transferred into functional positions, their division of work, and their performance appraisal. This study aims to assess the implementation of the policy of transfering administrative positions to functional positions at the State University of Surabaya. This research is a qualitative research, using data collection methods with interviews, observations, and documentation. The results of this study indicate that the implementation of transfer at the State University of Surabaya has been carried out properly according to the regulation, but there are still cases of mismatch between educational background and the functional positions and cases of mismatch between functional positions with the placement within the working units which cause a lack of positive impact on their work records and a decrease in financial support.