This Author published in this journals
All Journal PSIKOVIDYA
Amanta Yuniariandini
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEBAHAGIAAN PERNIKAHAN: PERTEMANAN DAN KOMITMEN Amanta Yuniariandini
PSIKOVIDYA Vol 20 No 2 (2016)
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Wisnuwardhana Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (41.761 KB)

Abstract

Pernikahan adalah hal yang sakral. Pernikahan bahagia adalah idaman semua orang, bisa hidup bersama dengan pasangan selamanya. Tetapi terkadang tidak semua bisa merasakan kebahagiaan dalam pernikahannya, banyak pasangan yang akhirnya bercerai. Berteman dengan pasangan adalah salah satu cara membuat pernikahan menjadi bahagia. Dengan berteman dengan pasangan maka kehidupan pernikahan menjadi lebih menyenangkan, pasangan suamistri bisa berbagi cerita dan hobi berdua atau melakukan hal-hal yang disukai berdua, sehingga kehidupan pernikahan tidak akan membosankan. Selain itu komitmen yang dibentuk pada saaawal menikah harus selalu dijaga dan dihargai. Ketika suami istri sedang bertengkar dan merasa cintanya memudar, mereka harus selalu mengingat komitmen yang pernah mereka ucapkan saat memutuskan menikah. Dengan menjadikan pasangan menjadi sahabat dan menjaga komitmen yang sudah dibentuk maka pernikahan akan terjaga dan menjadi bahagia.