This Author published in this journals
All Journal Jurnal Ekonomi
Inayah S. Ratih
Magister Sains Ekonomi Islam, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Airlangga

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Vector Auto Regression (VAR) Pada Jakarta Islamic Index Dan Variabel Makro Ekonomi Inayah S. Ratih; Mukhtar Adinugroho; Sri Herianingrum
Jurnal Ekonomi Vol. 24 No. 3 (2019): November 2019
Publisher : Fakultas Ekonom dan Bisnis, Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/je.v24i3.601

Abstract

Penelitian ini menganalisis hubungan ekonomi makro yaitu kurs rupiah terhadap dollar, inflasi, IPI, BI Rate dan pasar modal syariah dengan menggunakan Jakarta Islamic Index. Data yang digunakan dalam penelitian ini mulai periode Januari 2006 sampai Desember 2015. Metode analisis data yang digunakan adalah Vector Autoregression (VAR). Hasil penelitian menyatakan bahwa Variabel JII secara statistic signifikan mempengaruhi Kurs, Inflasi mempengaruhi JII namun variabel JII secara statistic tidak signifikan mempengaruhi Inflasi. Variabel JII secara statistic signifikan mempengaruhi BI Rate namun tidak terjadi hubungan sebaliknya. Sedangkan variabel IPI dan JII sama-sama tidak saling mempengaruhi baik secara searah maupun dua arah. Variabel Inflasi dan Kurs, keduanya tidak saling mempengaruhi. Respon tingkat JII terhadap guncangan dari dirinya sendiri pada periode pertama yang mana berbeda pada saat periode 2 hingga periode 10 mengalami penurunan. JII lebih banyak dipengaruhi oleh Inflasi kemudian disusul oleh Kurs, kemudian BI Rate dan yang terakhir IPI.