Ida Yeni Rahmawati
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Published : 4 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

CD INTERAKTIF SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BERBAHASA BAGI ANAK USIA DINI DI PONOROGO Ida Yeni Rahmawati
JURNAL INDRIA (Jurnal Ilmiah Pendidikan Prasekolah dan Sekolah Awal) Vol 1, No 1 (2016): September
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (999.034 KB) | DOI: 10.24269/jin.v1i1.225

Abstract

For early childhood learning now starting to grow rapidly. It can be seen from various types of media used by teachers. Teachers in early childhood schools is now quite a lot to convey the material in the classroom by using various methods present, but also did not close the possibility anyone is still using conventional media and methods. This study is essentially focused learning media use interactive CD to improve the language skills of young children. Interactive CD is one medium that is innovative and interesting to be introduced to the children. In the material presented via interactive CD can be made as attractive as possible, through animated pictures funny, folklore that contain a lot of history and interesting musical instruments. The material contained in the Interactive CD also needs to be inserted knowledge, insight, and value of character education in order to improve all aspects of a child's language skills. Thus, through Interactive CD child will feel happy in learning, and not feel bored
KETERBACAAN BUKU BAHASA INDONESIA (Studi Kasus Buku “Ekspresi Diri dan Akademik” Untuk Kelas X SMA Kurikulum 2013) Ida Yeni Rahmawati
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 5, No 2 (2017): Juli
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (249.251 KB) | DOI: 10.24269/dpp.v5i2.523

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan keterbacaan,  dan persepsi guru bahasa Indonesia terhadap buku “Ekspresi Diri dan Akademik” untuk kelas X SMA kurikulum 2013 yang disingkat K.13. Lokasi penelitian ini di SMKN 1 Jenangan, Ponorogo. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan studi kasus tunggal terpancang. Sumber data penelitian ini adalah buku “Ekspresi Diri dan Akademik” (EDA) kelas X SMA serta informan yang terdiri dari guru bahasa Indonesia dan siswa. Teknik pengumpulan data melalui analisis dokumen, penjaringan tes isi rumpang, dan wawancara. Informan yang dipilih adalah guru bahasa Indonesia dari empat SMK yang berbeda. Empat SMK tersebut antara lain, SMKN 1 Jenangan, SMKN 1 Ponorogo, SMK PEMKAB, dan SMK Sore. Validitas data dengan triangulasi sumber data dan triangulasi metode pengumpulan data. Data yang terkumpul dianalisis secara interaktif dengan komponen analisis, reduksi data, sajian data dan penarikan kesimpulan. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa hasil penelitian terhadap tingkat keterbacaan diperoleh 75.35%, dengan tingkat keterbacaan siswa mandiri, dan mudah. Hasil persepsi guru menyatakan bahwa buku EDA K.13 ini sudah baik dan layak, namun masih perlu adanya perbaikan pada bahasa dan kelengkapan materi. Kata kunci: Keterbacaan, Buku Bahasa Indonesia, EDA K.13
ANALISIS TEKS DAN KONTEKS PADA KOLOM OPINI LATIHAN BERSAMA AL KOMODO 2014 KOMPAS Ida Yeni Rahmawati
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 4, No 1 (2016): Januari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (349.552 KB) | DOI: 10.24269/dpp.v4i1.53

Abstract

Suatu pesan dapat tersampaikan dengan baik melalui bahasa yang baik pula. Bahasa adalah hal yang penting dalam komunikasi baik secara lisan maupun tertulis. Proses komunikasi tersebut dapat berjalan lancar apabila komunikan dan komunikator sama-sama memahami konteks baik berupa konteks situasi maupun sosiokulturalnya. Analisis ini pada dasarnya bertujuan untuk mendeskripsikan isi teks dan konteks dari artikel opini pada surat kabar kompas edisi senin, 25 November 2013 dengan judul Latihan Bersama AL Komodo 2014 yang ditulis oleh Untung Surapati. Penelitian ini disebut sebagai penelitian kualitatif. Teknik analisis data yang digunakan ialah anaisis konten. Analisis konten digunakan untuk menganalisis suatu teks, wacana, atau naskah baik teks yang bersifat literer maupu non literer, seperti surat kabar, majalah, naskah pidato, dan lain sebagainya. Berdasarkan hasil analisis secara mendalam maka, artikel yang berjudul Latihan Bersama AL Komodo 2014 ini dapat dikategorikan sebagai salah satu jenis teks yang telah dibuktikan kebenarannya. Berdasarkan analisis konteks maka diperoleh hasil bahwa artikel tersebut mengandung konteks situasi dan konteks sosiokultural.
AplikasiI Klonosewandono Sebagai Bahan Ajar BIPA Pada Ketrampilan Membaca Tingkat Dasar Ida Yeni Rahmawati; Siti Asiyah; Dyah Mustikasari
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 8, No 3 (2020): Juli 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/dpp.v8i3.2996

Abstract

This study discusses the application of a BIPA teaching, especially in reading skills through an application. The purpose of this study is to explain the teaching materials presented in the Klonosewandono application at basic level BIPA teaching. The research method used is descriptive qualitative. The reference source used here is in the form of the BIPA AI handbook "Sahabatku Indonesia" published by the Language Agency of the Ministry of Education and Culture. The technique for checking the validity of the data in this study uses method triangulation techniques by checking the understanding of lecturers and students on the use of this application. This is that BIPA teaching materials, especially reading skills presented in the Klonosewandono application, are quite helpful in providing a breakthrough in teaching online or remotely. This application of course also still has a weakness, namely that there are no different types of text presented. Hopefully this application can be used as a source of inspiration for further research that is more complete and innovative.