Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PERAN STRATEGI MARKETING SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PENJUALAN PADA USAHA RUMAH MAKAN DALAM PERSPEKTIF SYARIAH Bagus Nurmaulana Iskandar; Deni Nurahman; Destriyani Nur Hasanah; Efan Rahmat Maulana; Fenny Damayanti Rusmana
Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia (JESI) Vol. 2 No. 1 (2023): Maret
Publisher : STEI Al-Amar Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.279 KB) | DOI: 10.57171/jesi.v2i1.64

Abstract

Peran strategi penjualan menjadi tolak ukur berkembangnya suatu bisnis. Kondisi pasar yang semakin komplek medorong para pengusaha untuk menerapkan strategi pemasarannya dengan baik. Dengan penerapan strategi pemasaran yang baik dan tepat sasaran, dapat menarik minat beli terhadap produk dari konsumen. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui strategi marketing dalam peningkatan penjualan terhadap usaha rumah makan dalam perspektif syariah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh melalui wawancara dan observasi. Hasil penelitian yang didapat menunjukkan bahwa strategi marketing yang dapat diterapkan dalam peningkatan penjualan adalah dengan menggunakan metode mix marketing. Selain itu, targetihg dan segmenting juga menjadi poin yang harus diperhatikan dalam strategi penjualan. Targeting dan segmenting yang tepat dapat menjangkau calon konsumen yang lebih banyak.
PERAN KOPERASI DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA PADA KOPERASI SUSU CIPENDAWA CIANJUR Cep Dedi Mulyadi; Fenny Damayanti Rusmana; Juhadi Juhadi
Jurnal Perbankan Syariah Indonesia (JPSI) Vol. 2 No. 1 (2023): Maret
Publisher : Sekolah Tinggi Ekonomi Islam (STEI) Al-Amar Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (211.093 KB) | DOI: 10.57171/jpsi.v2i1.66

Abstract

Masalah pokok yang muncul dalam penelitian ini adalah Bagaimana peranan koperasi Cipendawa dalam meningkatkan kesejahteraan anggota? Bagaimana kendala-kendala yang dihadapi koperasi Cipendawa dalam meningkatkan kesejahteraaan anggota? serta Bagaimana Strategi yang digunakan Koperasi dalam Menghadapi Kendala dalam Upaya Peningkatan Kesejahteraan Anggota? Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang peranan koperasi dalam meningkatkan kesejahteraan anggota. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Hasil dari penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa 1) Koperasi Cipendawa ini memberikan peranan yang sangat besar dalam mensejahterahkan anggotanya, bentuk kesejahteraannya yaitu: kemudahan pelayanan yang diberikan, membantu membiayai pendidikan anak, jaminan kesehatan bagi pegawai, adanya pelatihan-pelatihan, hadirnya unit usaha koperasi, 2)Kendala-kendalanya yaitu terbatasnya modal dalam pemberian kredit, kurangnya kesadaran peminjaman anggota dan tidak ada jaminan dalam pinjaman, serta 3) Strateginya yaitu meningkatkan usaha-usaha dalam koperasi, mengikutkan pelatihan-pelatihan, adanya penagih pinjaman dan koperasi harus lebih selektif dalam memberikan pinjaman kepada anggota untuk mengatasi risiko kredit.
Dampak Pengetahuan Dan Inovasi Bisnis Terhadap Kinerja Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Dalam Perspektif Syariah Nurlatifah Nurlatifah; Juhadi Juhadi; Fenny Damayanti Rusmana; Ridla Mutiah; Sukma Aditya
Coopetition : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol. 14 No. 2 (2023): Coopetition : Jurnal Ilmiah Manajemen
Publisher : Program Studi Magister Manajemen, Institut Manajemen Koperasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32670/coopetition.v14i2.3654

Abstract

This research is motivated by MSMEs which have a strategic role in the economy. MSMEs are able to generate new jobs, increase the formation of gross domestic product (GDP), and increase the value of national exports. The goal to be achieved in this study is to determine the impact of business knowledge and innovation on the performance of micro, small and medium enterprises (MSMEs) in a sharia perspective. The research method used in this research is descriptive quantitative. Quantitative analysis of descriptive data was carried out using multiple linear regression analysis. The population of this study were convection entrepreneurs in the Subang Regency area, as many as 107 convection entrepreneurs, where the sampling technique used in this study used saturated sampling. The results of the study were obtained simultaneously and partially, that the business knowledge and innovation of the convection entrepreneurs in Subang Regency had a significant effect on the sustainability variable of the convection business in Subang Regency. To cope with the changes, convection businesses must innovate in their digital media so that sales are not only made through offline sales but also online, so that consumers no longer leave their homes to buy products from convection in Subang district.
CUSTOMER PERCEPTIONS ON THE ROLE OF BAITUL MAL WA TAMWIL, SUBANG CITY Juhadi; Agus Koni; Fenny Damayanti Rusmana; Ridla Mutiah; Ade Albayan
JESKaPe: Jurnal Ekonomi Syariah, Akuntansi dan Perbankan Vol. 6 No. 2 (2022): Jurnal Ekonomi Syariah, Akuntansi dan Perbankan (JESKaPe)
Publisher : IAIN Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52490/jeskape.v6i2.1031

Abstract

The background of this research is that the financing provided by baitul mal wa tamwil has not been managed properly or by micro-entrepreneurs. Research related to customer perceptions of the role of baitul mal wa tamwil in Subang City uses quantitative research. The results of the study show that the financing of baitul mal wa tamwil is not significant to members' perceptions of business development and perceptions of increasing members' welfare. However, business development has a significant positive effect on the perception of increased member welfare. For micro business actors, it is hoped that they can make more use of the provision of financing to develop their business so that the role of financing becomes maximized. The conclusion of this study is that the effect of financing is not significant on business development and increasing welfare, so it is necessary to conduct similar research in other places with more subjects and objects.