Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PELATIHAN DECOUPAGE BAGI MASYARAKAT KAMPUNG SAWAH KOTA BEKASI Yanti Murni; Hirdinis M; M Ali Iqbal
Jurnal Abdi Masyarakat (JAM) Vol 3, No 2 (2018): JAM (Jurnal Abdi Masyarakat) - Maret
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.764 KB) | DOI: 10.22441/jam.2018.v3.i2.008

Abstract

Pelatihan Decoupage bagi masyarakat Kampung Sawah Kota Bekasi bertujuan untuk (1) menumbuhkan spirit, motivasi dan kreativitas berwirausaha bagi masyarakat , (2) Memberikan pengetahuan yang memadai untuk menambah pengetahuan dan keterampilan yang dapat membuat masyarakat bersemangat berwirausaha. Peserta  pelatihan diikuti oleh 22 orang remaja putri putus sekolah dan ibu-ibu rumah tangga yang tidak bekerja. Peserta mengikuti pelatihan dengan semangat dan antusias sekali, dengan banyak bertanya dan keingintahuannya. Evaluasi hasil pelatihan memperlihat hasil yang bagus, rapi dan cukup kreatif dalam memilih dan memadupadankan objek dengan gambar kertas tissu yang disediakan. Diharapkan dimasa mendatang kreatifitas masyarakat ini dikembangkan menjadi usaha yang produktif untuk menunjang keuangan keluarga.
PENGARUHKUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN MEMBELI AIR MINUM DALAM KEMASAN MEREK SMS PADA MASYARAKAT VII KOTO SUNGAI SARIK KABUPATEN PADANG PARIAMAN Yanti Murni
Menara Ilmu Vol 11, No 78 (2017): Vol. XI Jilid 2 No.78 November 2017
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v11i78.596

Abstract

This study aims to determine how much influence the quality of products, price and promotion partially to the decision to buy AMDK Brand Sms and the influence of product quality, price and promotion simultaneously to the decision to buy AMDK Brand Sms. This type of research is associative research. This research method is quantitative method. The population in this study is all consumers or customers who buy and consume AMDK Brand SMS Kec. VII Koto Sungai Sarik., Where the sample is 100 respondents. Data collection techniques were conducted with interviews and questionnaires. The data was processed using SPSS version 17. The result showed that the quality of product, price and promotion had a positive effect partially to the decision to buy AMDK Brand Sms and product quality, price and promotion have positive effect simultaneously to the buying decision of AMDK Brand Sms. With multiple linear regression is Y = 0,264 + 0,120 + 0,187 + 0,575 and coefficient of determination give contribution equal to 57,9%. With the positive relationship between product quality, price and promotion have a positive effect on buying decision of AMDK Brand Sms, hence expected to company can improve product quality, affordable price and also aggressive promotion so that it can generate buying interest of consumer or customer.Keywords: Product Quality, Price, Promotion, Buying Decision.