Andhika Gandha G
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH WORD OF MOUTH TERHADAP FAKTOR PSIKOLOGIS DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Survei pada mahasiswa pengguna Layanan Instant Messenger LINE Angkatan 2012-2014 Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang) Andhika Gandha G; Suharyono Suharyono
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 51, No 1 (2017): OKTOBER
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to (1) describe the effect of word of mouth with the psychological factors, (2) the effect of word of mouth on purchasing decisions, (3) the influence of  psychological factor on purchase decision of consumers. This type of research is explanatory research with quantitative approach. The variables in this study included word of mouth, psychological factors, and purchasing decisions. The study population is students FIA UB 2012-2014, who know and use the instant messenger service LINE. The sample used in this study were 114 respondents drawn using simple random sampling and data collection methods using questionnaires. Analysis of the data used is descriptive analysis and path analysis (path analysis). The results of path analysis (path analysis) shows that word of mouth (X) significantly affects psychological factors (Y1) and purchasing decisions (Y2), psychological factors (Y1) significantly influence purchasing decisions (Y2). Based on the results of this study should LINE as one of the largest instant messenger service provider should be able to compete with enriched features that exist in the LINE app and understand the needs and desires of consumers communicating properly. Keywords: Word of Mouth, Psychological Factors, Purchase Decision АBSTRАK Penelitian ini bertujuan untuk (1) menjelaskan pengaruh word of mouth terhadap faktor psikologi, (2) pengaruh word of mouth terhadap keputusan pembelian, (3) pengaruh faktor psikologi terhadap keputusan pembelian. Jenis penelitian yang digunakan adalah explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Variabel dalam penelitian ini meliputi word of mouth, faktor psikologi, dan keputusan pembelian. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa FIA UB angkatan 2012-2014, yang mengetahui dan menggunakan layanan instant messenger LINE. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 114 responden yang diambil dengan menggunakan simple random sampling dan metode pengumpulan data menggunakan angket. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis jalur (path analisis). Hasil analisis jalur (path analisis) menunjukkan bahwa word of mouth (X) berpengaruh signifikan terhadap faktor psikologi (Y1) dan keputusan pembelian (Y2), faktor psikologi (Y1) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian (Y2). Berdasarkan hasil penelitian ini sebaiknya LINE sebagai salah satu penyedia layanan instant messenger terbesar harus mampu bersaing dengan memperkaya fitur-fitur yang ada di aplikasi LINE dan memahami kebutuhan dan keinginan konsumen dalam berkomunikasi dengan baik. Kata Kunci: Word of Mouth, Faktor Psikologi, Keputusan Pembelian