Abdul Jalil
Pusat Rekayasa Perangkat Nuklir (PRPN) – BATAN

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MODEL MATEMATIS SEDERHANA UNTUK PERKIRAAN JANGKAUAN PENGUKURAN PADA DETEKTOR GEIGER MULLER Benar Bukit; Jos Budi Sulistyo; Abdul Jalil
Jurnal Perangkat Nuklir Vol 6, No 2 (2012): Nopember 2012
Publisher : BATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (135.652 KB)

Abstract

A SIMPLE MATHEMATICAL MODEL FOR THE ESTIMATION OF THE MEASUREMENT RANGE ON GEIGER-MULLER DETECTORS. Proposed here is a simple mathematical model which allows the use of information on dead time and sensitivity of a Geiger Muller (GM) detector for back-ofthe-evenlope estimation of resolution,dose rate measurement range, and thedose rate measurement error as a function of incident dose rate. The aforemention model was then employed for comparing the measurementrange and resolution of 34 types of GM detectors  manufactured by LND,Inc. It was found that they generally did not attain the widest   Measurement range and the finest resolution at the same time. Futher, itwas found that among the 34 detector types analyzed, the 7802 possessed the finest measurement resolution while the 71623 possessedthe widest measurement range.Keyword : GM detector, mathematical model, measurement rangeMODEL MATEMATIS SEDERHANA UNTUK PERKIRAAN JANGKAUAN PENGUKURAN PADA  DETEKTOR GEIGER-MULLER. Suatu model matematis sederhana untuk menggunakan informasi mengenai waktu mati (dead time) dan sensivitas suatu detektor Geiger Muller (GM) untuk mendapatkan perkiraan kasar secara cepat atas resolusi, jangkauan pengukuran yang timbul pada saat laju dosis yang sebenarnya bernilai tertentu. Model matematis tersebut kemudian digunakan untuk membandingkan jangkauan pengukuran dan resolusi 34 jenis detektor GM yang dibuat oleh LND, Inc. Ditemukan bahwa detektor-detektor GM tersebut secara umum tidak sekaligus mencapai jangkauan ukur dan resolusi tertinggi. Diantara 34 jenis detektor GM tersebut, jenis 7802 memiliki resolusi yang tertinggi, sedangkan 71623 memiliki jangkauan ukur terbesar.Kata kunci: detektor GM, model matematis, jangkauan pengukuran
PERANCANGAN RUANGAN RADIOTERAPI EKSTERNAL MENGGUNAKAN SUMBER Co-60 Kristiyanti Kristiyanti; Budi Santoso; Abdul Jalil; Sukandar Sukandar
Jurnal Perangkat Nuklir Vol 6, No 2 (2012): Nopember 2012
Publisher : BATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (88.829 KB)

Abstract

Radiotherapy roomdesign has been done using the isotope Co-60 source with activity 8000 Ci. The purpose of thedesign is to determine room wall thickness consisting of primary and secondary part. The materialis planned to use concrete walls. The thickness calculations is based on the provision of radiationsafety according to BAPETEN regulation, where the wall thickness depends on the distance of thesource, workload, use factor and factor usages. From  the calculation  results of primary wallthickness  1300 mm, 500 mm length  and 610 mm the secondary wall. By using the wall thicknessthat has been design the radiation exposure exit from the the wall will comply with BAPETENregulatoin No 7, 2009 Telah dilakukan perancangan ruangan radioterapi eksternal menggunakan sumber isotop Cobalt-60 (Co-60) dengan aktivitas 8.000 Ci yang memberikan radiasi gamma (γ). Tujuan dari perancangan untuk menentukan tebal dinding ruangan yang terdiri dari dinding primer dan dinding sekunder. Bahan dinding direncanakan menggunakan beton. Perhitungan ketebalan berdasarkan ketentuan keselamatan radiasi sesuai ketentuan keselamatan BAPETEN dimana ketebalan dinding tergantung dari jarak sumber isotop ke dinding, beban kerja, faktor penggunaan dan faktor pemakaian.  Dari hasil perhitungan didapatkan tebal dinding primer 1300 mm dengan panjang 500 mm  dan tebal dinding sekunder 610 mm. Dengan menggunakan ketebalan dinding yang telah dirancang diharapkan paparan radiasi yang keluar dinding akan sesuai dengan peraturan SK BAPETEN No 7 Th 2009.