Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

KARAKTERISTIK KIMIA PAPARAN PARTIKULAT TERESPIRASI Noneng Dewi Zannaria; Dwina Roosmini; Muhayatun Santoso
Jurnal Sains dan Teknologi Nuklir Indonesia (Indonesian Journal of Nuclear Science and Technology) Vol 10, No 1 (2009): Februari 2009
Publisher : BATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17146/jstni.2009.10.1.658

Abstract

Partikulat terespirasiadalah partikulat dengan ukuran 2-5μm yang karena sifat aerodinamiknya dapat masuk kedalam saluran pernafasan dan terdeposit dalam paru-paru serta merusak alveoli sehinggamembahayakan kesehatan manusia. Dinas Kesehatan kota Bandung mencatat bahwa adakecenderungan peningkatan angka kejadian penyakit infeksi saluran pernafasan akut (ISPA)setiap tahun di kota Bandung. Pengukuran PM10 pada periode tahun 2002-2005 yang dilakukanoleh BPLH Kota Bandung menunjukkan bahwa di beberapa lokasi ambang batas baku mutuharian untuk PM10 telah dilampaui. Penelitian ini mencoba untuk mengetahui paparan partikulatterespirasi pada masyarakat dengan melakukan karakterisasi unsur-unsur kimia yangterkandung di dalamnya sebagai bentuk identifikasi bahaya. Penelitian dilakukan di empatkawasan di kota Bandung. Pengambilan sampel partikulat terespirasi dilakukan menggunakanpersonal sampler. Karakterisasi kimia dilakukan menggunakan metode analisis aktivasi neutron,spektrometri serapan atom dan reflektansi. Hasil identifikasi dan karakterisasi tersebutdigunakan untuk menghitung nilai IEC(Inhalation Exposure Concentration) sebagai estimasipaparan partikulat terespirasi yang terhirup selama kurun waktu tertentu. Tahap tersebutmerupakan tahap awal dari studi epidemiologi yang mengkaitkan kejadian penyakit saluranpernafasan dengan hasil identifikasi dan karakterisasi partikulat terespirasi. Unsur-unsur kimiayang diidentifikasi adalah unsur Br, Mn, Al, I, V, Cl, Ti, Na, Hg, Pb, dan black carbon (BC). Hasilpenelitian ini menunjukkan bahwa partikulat terespirasi yang dihirup oleh penduduk sebagaireseptor di kawasan Tegalega, Aria Graha, Dago Pakar, dan Cisaranten Wetan relatif lebihtinggi dibandingkan dengan konsentrasi PM2,5 udara ambien di lokasi yang sama. Kawasanindustri Cisaranten Wetan mempunyai konsentrasi tertinggi untuk sebagian besar unsur-unsuryang terkandung dalam partikulat terespirasi.
Economy Circular Pengelolaan Sampah Organik Pasar di Peternakan Sapi dari Hulu hingga Hilir (Studi Kasus di Kelompok Tani Sumber Makmur, Gunung Tembak Kota Balikpapan) Sekar Inggar Rengganis; Noneng Dewi Zannaria; Reno Pratiwi; Ika Bayu Kartikasari; Galuh Boyo Munanto; Evi Oktavia
Jurnal Rekayasa Tropis, Teknologi, dan Inovasi (RETROTEKIN) Vol. 1 No. 2 (2023): RETROTEKIN (Rekayasa Tropis, Teknologi, dan Inovasi)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Management of market organic waste in Balikpapan City is an important thing to do to reduce the burden on Manggar TPA. Organic waste, especially market organic waste, which continues to increase along with the rapid growth of the population in Balikpapan City as a buffer city for the IKN can increase the risk of environmental pollution and safety. Market organic waste can be used as an alternative feed for cattle and goats and this has been done by the Sumber Makmur Farmer Group, Gunung Tembak, Balikpapan City. In addition to utilizing market organic waste as cattle and goat feed, the Sumber Makmur Farmer Group has also managed cow manure in the form of solid and liquid into solid organic fertilizer and liquid organic fertilizer. Thus there has been a series of Economy circular which can be an alternative in overcoming the problem of market organic waste in the Balikpapan city as well as increasing economic value. The method in this study uses a descriptive-qualitative method with a design action research model or action research by observing directly to obtain information from the object of study. Discussion of this research is divided into 4 parts such us System for Utilizing Market Organic Waste as Cattle and Goat Feed, the system for utilizing solid cow manure, the system for utilizing liquid cow manure, the potential for managing cattle and goat farms based on an economy circular. The results of observations at the Sumber Makmur Farmer Group, Gunung Tembak, Balikpapan City, show that there have been livestock management activities that apply an economy circular from upstream to downstream. Furthermore, it is hoped that further and in-depth research can be carried out in terms of economy circular-based livestock management in the utilization of organic waste as animal feed so that it can provide more comprehensive information to the wider community so that they can implement this system. Keyword: market organic waste, farming, animal feed, economic circular, manure