Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENYELESAIAN OPEN VEHICLE ROUTING PROBLEM MENGGUNAKAN METODE HEURISTIK SARIKLIS POWELL A. INDAKA; S. SISWANDI; F. HANUM
MILANG Journal of Mathematics and Its Applications Vol. 10 No. 2 (2011): Journal of Mathematics and Its Applications
Publisher : Dept. of Mathematics, IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1031.051 KB) | DOI: 10.29244/jmap.10.2.31-40

Abstract

Masalah rute kendaraan terbuka (open vehicle routing problem) sehingga kendaraan tidak diperlukan untuk kembali ke depot merupakan bagian dari Vehicle Routing Problem (VRP)yang mengharuskan setiap konsumen dikunjungi sekali dan hanya sekali dengan tepat satu kendaraan.Metode heuristik yang digunakan untuk menyelesaikan masalah ini merupakan suatu algoritme yang terdiri dari beberapa fase.Fase pertama ialah fase pembentukan cluster yang seimbang, sedangkan fase kedua ialah fase penentuan rute. Fase kedua dilakukan dengan penentuan minimumspanning tree(MST) dengan algoritme Prim, pemodifikasian MST dengan fungsi penalti, kemudian pengubahan solusi takfisibel menjadi solusi fisibel.