Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGUATAN MOTIVASI SHALAT DAN KARAKTER PESERTA DIDIK MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Arsyad Arsyad; Wahyu Bagja Sulfemi; Tia Fajartriani
POTENSIA: Jurnal Kependidikan Islam Vol 6, No 2 (2020): Desember
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/potensia.v6i2.9662

Abstract

The study was conducted at the Leuwiliang Sub-District Middle School in Bogor Regency with a population of all 7th grade students from 3 Public Middle Schools in Leuwiliang Subdistrict namely 1 Leuwiliang State Middle School, Leuwiliang 2 Junior High School with, and Leuwiliang 3 Public Middle School with total number of 396 students. The number of samples taken was taken 10%, namely 40 people using random sampling techniques. The method used is descriptive method that is making a systematic, factual and accurate descriptive of facts and the relationship between the phenomena investigated, with the aim of testing hypotheses that state whether or not there is a relationship between independent variables (X1) and (X2) with dependent variables (Y). Referring to the results of the regression test and correlation, then there is the influence of the contextual learning method on PAI towards strengthening prayer motivation. There is the influence of the contextual learning method on PAI towards strengthening the character of students. There is the influence of contextual learning methods on Islamic Education Educator on strengthening prayer motivation and strengthening the character of students. With a contextual approach to learning Islamic Education in schools providing knowledge, appreciation and encouraging students to practice and associate it in everyday life, because they feel the wisdom and benefits in real life.
Manajemen Pengadaan Sarana Prasarana Sekolah Tia Fajartriani; Wawan Karsiwan
Jurnal Educatio FKIP UNMA Vol. 7 No. 1 (2021): January-March
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/educatio.v7i1.907

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan evaluasi terhadap proses pengadaan sarana prasarana sekolah, apakah selama ini prosedur yang digunakan sudah efektif atau belum. Penelitian ini, didasari oleh keadaan faktual dimana seringkali proses pengadaan sarana prasarana di beberapa sekolah tidak efisien dan efektif, tanpa adanya panduan pengadaan sarana prasarana yang jelas. Metode Penelitian yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan yang digunakandalam melakukan pengembangan prosedur pengadaan sarana dan prasarana dengan tahapan: Studi Pendahuluan, Pengembangan Prosedur Pengadaan Sarana Prasarana, Validasi Prosedur Pengadaan Sarana Prasarana, Uji Coba dan Revisi, dan Implementasi prosedur. Sampel Penelitian yang digunakan sebagai sumber data dan informasi adalah Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah Bidang Sarana Prasarana, Kepala Sarana Prasarana Sekolah dan Perwakilan Guru. Data dan Informasi yang dikumpulkan dibantu dengan menggunakan beberapa instrument penelitian yaitu: Studi Dokumentasi, Pedoman Wawancara, dan Angket. Hasil Penelitian, terlihat probalitas (sig 2 tailed) adalah 0.003 dan Nilai Tabel pada two Tailed Test pada taraf 95% adalah 11. Maka dapat terlihat bahwa, probabilitas < 0.05 (t table 11) hipotesis yang menyatakan terdapat perbedaan antara Uji 1 dengan Uji 2 diterima. Sementara, untuk hipotesis yang menyatakan tidak terdapat perbedaan anatara Uji 1 dan Uji 2 ditolak.