Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan MIPA

Development of Chemical Equilibrium E Module Guided by 5E Instructional Model with Interactive Virtual Laboratory Amalia Putri Lubis; Ellizar Ellizar; Rahadian Zainul; Umar Kalmar Nizar
Jurnal Pendidikan MIPA Vol 23, No 1 (2022): Jurnal Pendidikan MIPA
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: E module is a form of electronic teaching material that can be used independently, with each learning activity connected by a link. 5E Instructional Model is a learning model that was developed based on constructivism learning, where students construct their own knowledge and are actively involved in every stage of the learning process. This study aims to develop a chemical equilibrium e-module based on an integrated 5E instructional virtual laboratory, as well as to determine the level of validity and practicality. The development of the e-module is carried out through the Plomp model stage which consists of 3 stages, namely preliminary research, prototyping phase, and assessment phase. The assessment instruments used are observation sheets and questionnaires. The results showed that the e module developed was valid and practical so that it could be used in the learning process. Keywords: e modul, 5E instructional model, chemical equilibrium Abstrak: E-modul adalah suatu bentuk bahan ajar elektronik yang dapat digunakan secara mandiri, dengan setiap kegiatan pembelajaran dihubungkan dengan oleh suatu link. 5E Instructional Model merupakan suatu model pembelajaran yang dikembangkan berdasarkan pembelajaran konstrutivisme, dimana peserta didik mengkonstruk pengetahuannya sendiri dan terlibat aktif dalam setiap tahap proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan e-modul kesetimbangan kimia berbasis 5E instructional terintegrasi virtual laboratorium, serta menentukan tingkat validitas dan praktikalitasnya. Pengembangan e modul dilakukan melalui tahapan model  Plomp yang terdiri 3 tahap yaitu preliminary research, prototyping phase, dan assesment phase. Instrumen penilaian yang digunakan yaitu lembar observasi dan angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa e modul yang dikembangkan telah valid dan praktis sehingga dapat digunakan dalam proses pembelajaran. Kata kunci:  e-modul, model pembelajaran 5E, kesetimbangan kimia.DOI: http://dx.doi.org/10.23960/jpmipa/v23i1.pp256-265